Story cover for G 17 || tahap Revisi by PutroeBungsu3
G 17 || tahap Revisi
  • WpView
    Reads 1,275
  • WpVote
    Votes 519
  • WpPart
    Parts 30
  • WpView
    Reads 1,275
  • WpVote
    Votes 519
  • WpPart
    Parts 30
Complete, First published Apr 15
Tamat!!

Mereka bukan hanya sekadar siswa. Mereka adalah eksperimen hidup, senjata, dan ancaman.

Lucas Axelio tidak pernah meminta untuk menjadi bagian dari Proyek G17-eksperimen rahasia yang merekrut anak-anak berbakat dari seluruh negeri. Bersama Zorion, Nayla, dan Yuka, mereka dilatih, dimodifikasi, dan dilemparkan ke dunia yang penuh konspirasi, pengkhianatan, dan darah.

Ketika satu demi satu rahasia proyek mulai terungkap, keempatnya sadar, mereka bukan penyelamat. Mereka adalah ancaman terbesar.

Di balik dinding sekolah elite Garuda Persada, tersembunyi kebenaran yang bisa menghancurkan dunia. Dan hanya mereka yang bisa menghentikannya.

Tapi dalam dunia yang dikendalikan oleh ilusi, satu peringatan selalu membayangi mereka. "Jangan percaya siapapun."
All Rights Reserved
Sign up to add G 17 || tahap Revisi to your library and receive updates
or
#11horrormisteri
Content Guidelines
You may also like
TARTARUS (END) by AzaleaCandy
53 parts Complete
[COMPLETE] *** [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA, ADA BEBERAPA PART YG DIPRIVATE] *** 𝑻𝒂𝒓𝒕𝒂𝒓𝒖𝒔, 𝑻𝒆𝒎𝒑𝒂𝒕 𝒑𝒂𝒍𝒊𝒏𝒈 𝒅𝒂𝒍𝒂𝒎 𝒅𝒂𝒏 𝒈𝒆𝒍𝒂𝒑. *** News: Diduga depresi, seorang siswi SMA LB nekat melompat dari atas Gedung. Apa motif yang membuat siswi tersebut mengakhiri hidupnya di Gedung Sekolah? Apakah selama ini ada rahasia gelap yang disembunyikan oleh pihak sekolah dari pihak luar? Tentang murid-murid genius yang memiliki privilege di sekolah mereka yang mana membuat masa SMA mereka sedikit dibumbui hal-hal misterius yang ada hubungannya dengan sekolah tersebut. Rahasia besar yang selama ini dikubur oleh mereka yang telah melakukan kejahatan. Akankah mereka dapat menguak rahasia tersebut atau bahkan mereka yang akan menjadi salah satu darinya. 1. Alkantara Kagendra. Peringkat pertama yang hobi boxing. Menyalurkan hobinya untuk dipraktekkan di dunia nyata. 2. Ancala Deianeyra. Ingin mengalahkan Alkantara adalah tujuannya. Nilai dan kompetisi adalah hidupnya. 3. Raziva Alexiares. Gadis yang tidak peduli dengan sekitar tetapi terlalu peka terhadap sekitar. 4. Zayn Rasendria. Definisi sempurna. Sosok yang tidak akan pernah mengecewakan orang tuanya. 5. Aglaea Xaviera. Cleopatra yang punya segalanya. Kecantikan, uang, dan kekuasaan. 6. Virago Navaro. Punya kembaran yang tidak identik dan tidak sama. Dirinya justru lebih mirip dengan Zayn (sifatnya). 7. Virago Arkava. Kembaran Nav. Hidupnya adalah Basket. Basket adalah Hidupnya. Tebar pesona dan playboy adalah penyakitnya. *** 𝐖𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠: 𝐡𝐚𝐫𝐬𝐡 𝐰𝐨𝐫𝐝, 𝐯𝐢𝐨𝐥𝐞𝐧𝐜𝐞, 𝐬𝐞𝐱𝐮𝐚𝐥 𝐜𝐨𝐧𝐭𝐞𝐧𝐭, 𝐦𝐞𝐧𝐭𝐚𝐥 𝐢𝐥𝐥𝐧𝐞𝐬𝐬, 𝐬𝐮𝐢𝐜𝐢𝐝𝐞.
rahasia dibalik kasus lama  by dhisurgirl
15 parts Ongoing
Kadang, masa lalu tidak mati... hanya menunggu ditemukan kembali." Tiga siswi ditemukan tewas mengenaskan di lingkungan SMA, Kasusnya tertutup begitu saja, pelakunya tak pernah ditemukan, dan semua saksi bungkam. Waktu berjalan, nama-nama korban dilupakan, cerita-cerita pun menghilang dari mulut ke mulut... sampai tahun ajaran baru datang, dan sesuatu yang lama terkubur mulai bangkit kembali. Zea, Araya, Dira, Xaviera, dan Gea lima siswi dengan kepribadian yang kontras-dipertemukan bukan karena pertemanan, melainkan karena mimpi buruk yang sama: bayangan bertopeng, suara langkah di lorong kosong, dan foto-foto lama yang seharusnya tak ada. Apa yang awalnya tampak seperti keisengan berubah menjadi penyelidikan berbahaya, ketika mereka menyadari jejak pembunuhan lama mulai menuntun mereka ke sebuah nama yang terhapus dari arsip sekolah: Elvano Wiratama. Namun semakin dalam mereka menggali, semakin banyak hal aneh terjadi. Cinta terlarang tumbuh di antara dua dari mereka, membuat kelompok goyah. Empat siswi lain muncul dengan pengalaman supranatural serupa, memperluas misteri yang awalnya dianggap milik mereka sendiri. Sementara itu, gosip di sekolah mulai menyebar, menambah tekanan psikologis yang membuat satu per satu dari mereka mulai kehilangan kendali. Topeng putih itu muncul di mana-mana. Tertinggal di meja, tergantung di atap, bahkan dalam mimpi. Elvano tidak sekadar ingin dikenang-dia ingin dilihat. Dipahami. Dibalas. Di tengah ketakutan, pengkhianatan, dan rahasia yang terus bermunculan, mereka harus menyatukan kebenaran yang tersembunyi di balik kasus lama... sebelum semuanya menjadi terlalu terlambat.
Mystro  by AngelyHarianja
22 parts Ongoing
𝐒𝐄𝐋𝐀𝐌𝐀𝐓 𝐃𝐀𝐓𝐀𝐍𝐆 𝐃𝚰 𝐀𝐑𝐄𝐀 𝐎𝐓𝐀𝐊𝐌𝐔 𝐀𝐊𝐀𝐍 𝐒𝐄𝐋𝐀𝐋𝐔 𝐓𝐄𝐑𝐓𝚰𝐏𝐔, 𝐓𝐄𝐑𝐊𝚰𝐊𝚰𝐒 𝐃𝐀𝐍 𝐌𝐀𝐓𝚰 𝐇𝐀𝐍𝐘𝐀 𝐊𝐀𝐑𝐄𝐍𝐀 𝐒𝐄𝐁𝐔𝐀𝐇 𝐊𝐀𝐋𝚰𝐌𝐀𝐓 ☠️ Genre: Misteri-Fiksi Remaja-Thriller. ❝Semua hal disabotase dalam cerita ini. Jadi kalau kamu menganggap satu orang benar, maka kamu gagal membaca cerita ini. ❞ -𝐌𝐲𝐬𝐭𝐫𝐨- ❝Rahasia bukan untuk disimpan. Tapi untuk diuji. Dan setiap ujian punya korban. ❞ -𝐒𝐌𝐀 𝐌𝐚𝐝𝐫𝐚𝐬𝐚𝐡𝐨𝐫𝐝𝐨 𝐍𝐮𝐬𝐚𝐧𝐭𝐚𝐫𝐚- Salah satu kode: ❝ 𝐘𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐭𝐚𝐦𝐩𝐚𝐤 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡. 𝐃𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐭𝐚𝐤 𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐩𝐞𝐫𝐧𝐚𝐡 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫. ❞ Kara, seorang siswi pindahan tengah mengalami masalah besar. Ia tidak menyangka bahwa dirinya akan terlibat dalam hal ini. Gadis itu menghadapi masalah aneh semenjak ia menginjak jenjang SMA. Masalah keluarga, pertemanan, dan tentunya kekuatan yang bahkan dirinya tak sadari. Faktor utama dalam masalahnya adalah, Sekolah Madrasahordo Nusantara. Pembunuhan, Misteri, dan tragedi Si Topeng Rusa. Pelakunya tak secerah Bunga Matahari. Sebuah kematian mengguncang kepercayaan banyak orang, tetapi enam siswa-Kara, Tia, Raxel, Kyler, Amel, Mitchell dan Ricky menyadari bahwa ini lebih dari sekadar gosip sekolah. Apa yang awalnya terasa seperti skandal biasa berubah menjadi rantai misteri yang tak terduga. Untuk mencari kebenaran, mereka membentuk kelompok individu bernama Mystro. Mystro mengambil alih penyelidikan dan mengungkap rahasia sekolah yang tersembunyi di balik bayang-bayang. Namun, saat mereka mulai memahami, teror baru muncul-Si Topeng Rusa. Sosok yang membunuh segalanya. ☠️
You may also like
Slide 1 of 9
Detective Mario (Mini Story) cover
The Hidden Line - Panah, Password, dan Pengkhianatan. cover
THE MYSTERIOUS SCHOOL  cover
SPION cover
TARTARUS (END) cover
Keep Silent! (ON GOING!) cover
Proyek 17: Korban yang Terpilih cover
rahasia dibalik kasus lama  cover
Mystro  cover

Detective Mario (Mini Story)

10 parts Ongoing

Di sebuah SMA prestisius bernama Asterion, misteri bukanlah sekadar cerita di buku catatan. Mario Aviano, seorang siswa pendiam namun jenius, dikenal luas karena kemampuannya mengungkap berbagai kasus aneh yang membayangi sekolahnya. Bersama sahabatnya, Chaify Azeilna, ia menyelidiki hilangnya seorang siswa bernama Queenyvia Kress-sebuah kasus yang perlahan menyeret mereka ke dalam pusaran rahasia gelap bernama Proyek Aletheia. Namun, semakin dalam mereka menggali, kenyataan menjadi semakin kabur. Ingatan yang terhapus, kamera yang tidak pernah merekam, dan sosok-sosok tanpa nama menghantui langkah mereka. Di tengah semua itu, Mario menemukan kebenaran paling mengejutkan: dirinya sendiri adalah bagian dari eksperimen besar yang bertujuan mengendalikan memori kolektif. Ketika dunia yang ia kenal mulai runtuh dan garis antara kenyataan dan ilusi mengabur, Mario dihadapkan pada pilihan yang akan menentukan nasib semua orang. Dan di akhir semuanya, hanya satu kebenaran yang tersisa: Sang Detektif yang Tak Pernah Tercatat. A/N: Ini adalah cerpen (mini story) yang dibagikan kepada 10 chapter. Enjoy ^^