LOVE THAT TRANSCENDS BOUNDARIES
15 parts Complete Mature(Cinta yang Melampaui Batas)
Sinopsis :
Elizabeth, seorang mafia wanita yang kejam dan berkuasa, memiliki kekasih perempuanVellinas yang merupakan seorang yang pernah dia tolong dari keadaan yang memprihatinkan.
Di sisi lain, Jungkook, seorang CEO yang sukses, memiliki kekasih pria, Taehyung, yang sangat manis dan sexy. Mereka memiliki cinta yang kuat dan tidak mudah dipisahkan, tapi keluarga Jungkook menolak hubungan mereka dan berusaha memutuskan hubungan itu dengan cara apa pun.
Keluarga Elizabeth dan Jungkook memiliki rencana untuk menjodohkan Elizabeth dan Jungkook, dengan harapan bahwa pernikahan mereka dapat memperkuat kekuasaan dan pengaruh mereka.
Akankah mereka bisa mempertahankan hubungan mereka atau malah tunduk dengan aturan keluarga besar?