Story cover for Back To Where We Started by Tyarss_
Back To Where We Started
  • WpView
    Reads 256
  • WpVote
    Votes 27
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 256
  • WpVote
    Votes 27
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Apr 28
Bagaimana perasaan kalian jika harus tinggal serumah dengan mantan?? 

Itulah yang kini dialami Siara Sentika
Hari-hari yang biasanya penuh kehangatan harus berubah menjadi kedongkolan

Meskipun perlakuan Siara selalu kasar terhadap Sadewa, 
perlakukan seorang Sadewa Lukita Mahawira terhadap Siara justru sebaliknya

Dari banyaknya masalah yang mereka hadapi, 
membuat mereka belajar dari kesalahan mereka di masa lalu

Rasa takut untuk kembali jatuh cinta itu masih ada. 
Dan dua kemungkinan yang terjadi di hidup Siara, 
kembali melanjutkan kisahnya, atau memilih menulis cerita baru dalam hidupnya bersama orang baru??
All Rights Reserved
Sign up to add Back To Where We Started to your library and receive updates
or
#362ceritadewasa
Content Guidelines
You may also like
Destiny (Tersedia E-book) by nikenn25
64 parts Complete Mature
Persahabatan mana yang tidak akan melibatkan perasaan? Tidak, tidak ada persahabatan antara wanita dan pria yang tidak akan melibatkan perasaan. Sama seperti yang di rasakan Ava-ia mencintai sahabatnya-Ethan. Cinta yang merasuk kedalam hatinya tidak sempat Ava cegah. Lagipula siapa yang bisa menduga sebuah perasaan? Ava mencintai Ethan tanpa bisa Ava hindari. Perasaan itu datang secara tiba-tiba menghancurkan segalanya. Meski Ava memilih untuk memendamnya sendiri. Namun itu tidak membuat Ava merasa baik. Dia tidak berdaya akan perasaannya terhadap Ethan yang semakin lama semakin besar dan kuat. Ava lemah oleh perasaannya pada Ethan. Terlebih saat Ava tahu ada wanita lain di kehidupan pria yang sangat Ava cintai itu. Tidak ada yang bisa Ava lakukan selain memilih untuk tetap memendam perasaannya, sampai pada hari itu tiba. Hari dimana Ethan akan bertunangan dengan kekasihnya, di situlah Ava memutuskan untuk pergi. Bukan karena Ava tidak ingin melihat kebahagiaan dari pria yang ia cintai. Tapi demi dirinya sendiri agar tidak lebih hancur lagi. Hari itu, Ava pergi meninggalkan Italia dan pria yang Ava cintai. Bertahun-tahun Ava pergi meninggalkan Italia. Ia kembali untuk memulai kehidupan baru meski perasaannya tidak pernah hilang untuk Ethan. Hingga suatu hari, tanpa di sengaja Ava di pertemukan dengan Ethan. Entah hanya sebuah kebetulan atau karena memang sudah menjadi takdir yang mengharuskan Ava kembali bertemu dengan cintanya. *** Mau tau kelanjutannya? Silakan langsung baca ya ❤️.
You may also like
Slide 1 of 10
Say Bye cover
Until I Found You [END] cover
Captivated Me 2: Belenggu [END] cover
MAKE MY LOVER HAPPY {TAMAT} cover
I Love You, Mr G cover
RETAK [END] cover
Love And Hurts (SELESAI) cover
TIRANI cover
Revenge [End] cover
Destiny (Tersedia E-book) cover

Say Bye

12 parts Complete Mature

Setelah Ervan memutuskannya enam tahun lalu, Qia hanya ingin hidupnya baik-baik saja. Dia ingin kerja dengan giat, punya banyak teman, makan teratur, serta tidur nyenyak tanpa harus menonton video mukbang atau ASMR dulu di YouTube alih-alih untuk mengalihkan rasa sakit di hatinya yang selalu datang setiap malam. Keinginan itu tidak muluk, cenderung mudah, tapi kenapa terasa sangat sulit untuknya? Terlebih saat Ervan tiba-tiba mengumumkan pernikahan, semua rencana hidup baik-baik saja yang Qia susun, hancur berantakan. Qia hilang arah. Tidak mau Ervan melihatnya masih berantakan, segala upaya Qia lancarkan agar terlihat bahagia di depan cowok itu. Dari mulai mengencani banyak cowok hingga dia tidak sengaja menjadi selingkuhan orang. Atau juga belajar menerima Adi, cowok yang pernyataan cintanya selalu dia tolak dari SMP, sebagai masa depannya nanti. Namun, ketika hidup Qia sudah berjalan sebagaimana keinginannya, Ervan justru kembali lagi. Dan fakta yang baru diketahui Qia tentang cowok itu membuat keputusannya untuk terus berjalan ke depan, seketika penuh dengan keraguan dan tanda tanya. Dalam kisah ini, sebenarnya siapa yang lebih terluka? Dia atau Ervan? "Di waktu-waktu yang akan datang, sebanyak apa pun selamat tinggal terucap dalam kisah ini, aku harap tetap kamu tempatku kembali." *Cerita ini diperuntukkan pada pembaca yang sudah berumur 19+