Story cover for New : Amerta by AzazilLucie
New : Amerta
  • WpView
    Reads 4,893
  • WpVote
    Votes 414
  • WpPart
    Parts 40
  • WpView
    Reads 4,893
  • WpVote
    Votes 414
  • WpPart
    Parts 40
Ongoing, First published May 13
2 new parts
Menyerah? Tak akan bisa, sama halnya bunuh diri yang berakhir sia-sia karena pada akhirnya hidup kembali. Hidupnya tidak susah tetapi menyakitkan yang terasa, namun sulit untuk dihentikan.

Seolah kesembuhan yang dialaminya menjadi sebuah takdir, hidupnya untuk terus dipermainkan. Kehilangan semuanya, balas dendam pun tidak bisa menghidupkan kembali karena semuanya hancur lebur, membuat dirinya tak berkutik atau memiliki kesempatan untuk menyembuhkan semuanya.

"Keajaiban? Menurutku sebuah kutukan penyiksaan yang tiada akhir."


© 2025 Azazil Lucie
All Rights Reserved
Sign up to add New : Amerta to your library and receive updates
or
#350brothership
Content Guidelines
You may also like
HAGA : Becoming the Father of the Villain Twins by lizeaxy
46 parts Ongoing
Haga jadi ayahh?? [KARYA AKU ASLI YA. BUKAN TERJEMAHAN] Haga tadinya adalah seorang laki-laki biasa yang bekerja keras sedari remaja untuk menghidupi dirinya dan adiknya. Namun, sekarang Haga malah bertransmigrasi ke novel yang sering dibaca oleh adiknya. Yang lebih buruknya lagi peran Haga adalah seorang ayah yang sering mabuk-mabukan, memukuli orang, bermain dengan banyak wanita, dan melakukan kekerasan. Ditambah lagi, ia harus menjadi seorang ayah dari kedua anak kembar yang di masa depan akan menjadi antagonis dalam novel tersebut. Ini seriusann??? -Haga **** Ayah" suara anak kecil membangunkan Haga yang sedang tertidur. "Ayahh" panggilnya lagi membuat Haga merasa risih. "Ava lapar, ayah" suara anak kecil itu masih memenuhi telinga Haga. "Kalo laper masak lah" Haga yang tadinya masih tertidur dalam posisi telentang, langsung membalikkan badannya hingga memunggungi asal suara. "Tapi nggak ada makanan yang bisa dimasak, Ayah. Kian butuh makan, badannya panas" "Ayah, Ava mohon. Kian sakit. Harus makan" "Ayah" tidak henti-hentinya anak kecil itu menganggu Haga. Haga tadinya merasa risih dan kesal karena tidurnya diganggu. Namun, tak lama ia merasakan ada hal yang aneh. 'Ayah??' Mengapa ada yang memanggilnya ayah? Mana mungkin adiknya memanggil dirinya ayah 'kan. Menyadari keanehan itu, Haga langsung membuka matanya. Ia dapat melihat seorang anak kecil perempuan dengan badan yang sangat kurus dan tubuhnya penuh luka. Rambut panjangnya yang berwarna pink bergelombang juga terlihat kusut tidak beraturan. "Kamu.... siapa?" ⚠️ Warning ⚠️ - Slow update - Buat yang mau plagiat, hushhhh sana jauh-jauh, pergi dari sini
The Forbidden One by NoNoelle___
2 parts Complete
Sebuah kematian yang hampir saja menimpa seseorang, menjadi sebuah akhir dari kehidupan orang itu di bumi, mereka menuju tempat misterius dan di kumpulkan secara paksa, dan kebetulan. Semua orang bumi yang hampir mati, akan secara misterius di transfer ke sebuah kehidupan asing , yang membuat pemahaman para manusia menjadi berubah tentang dunia setelah kematian. Entah dimulai sejak kapan, sistem dunia di kehidupan ini, telah memindahkan seluruh manusia yang hampir saja mati untuk kemari. Miliaran mungkin lebih manusia tinggal disana. Dimulai dari ujung benua ke ujung pelosok lainnya, dari berbagai Ras, Suku, Usia, Jenis kelamim, tidak memandang bulu, mereka akan menjadi Rekan, bahkan menjadi lawan di dunia yang mengutamakan hukum Rimba ini. Sihir, menjadi pusat utama adaptasi tersulit semua manusia yang baru saja tiba. Hanya mereka yang mampu bertahan, beradaptasi dan berkembang yang bisa memiliki segalanya di dunia ini. - Seorang pemuda yang terlahir dari keluarga miskin dan begitu sederhana, Banyak menghabiskan waktunya lebih lama di dalam ruangan pribadinya saat itu, 'Mati' dalam keadaan serangan jantung mendadak. Itulah yang di katakan oleh dokter pada keluarga nya. Dengan Tubuh yang tambun, lemak tubuh terlihat jelas keluar di balik kaos hitam berukuran XXXL miliknya, menghadap monitor dengan Game yang masih menyala, terpejam sambil memegang snack di pelukan nya. Ia mati di usia 23 tahun. - Ray, Pemuda Asia abad ke 21 yang di pindahkan ke dunia bernama Afterlife. Ia yang tiba di tempat yang begitu asing baginya, terdampar di Gurun pasir sejauh mata memandang, tidak lama, ia terdiam dengan mata yang seakan ingin keluar dari tempatnya. Reaksi normal bagi orang yang seolah mendengar suara hantu. ia menoleh dan mendapatkan sosok menyeramkan itu berkata. " Selamat, anda menjadi manusia ke xxxx yang tiba di dunia ini." -Noel-Gusto- 1 oct 2021
You may also like
Slide 1 of 9
The Dark Side(END) cover
Because I'm Askala (END) cover
ATHENA | Antagonist Princess cover
Limited Time Antagonist [END] cover
HAGA : Becoming the Father of the Villain Twins cover
Marvarsha! Bertukar Jiwa cover
𝐇𝐈𝐆𝐇 𝐒𝐂𝐇𝐎𝐎𝐋 𝐃𝐄𝐕𝐈𝐋. (𝙏𝙧𝙖𝙣𝙨𝙢𝙞𝙜𝙧𝙖𝙨𝙞)  cover
The Forbidden One cover
Exchange Souls With Villains cover

The Dark Side(END)

42 parts Complete

ketika dua kepribadian bertolak belakang melebur menjadi satu karena terlahir dari trauma masalalu. membentuk sebuah jati diri yang tangguh untuk menyelami kerasnya garis kehidupan yang harus dia jalani. wajah secerah mentari, tatapan seteduh mbun pagi, dan senyuman semenenangkan senja hari. siapa yang tahu bahwa itu semua adalah topeng yang dipasang untuk menutupi bagian dari dirinya yang kelam, kekelamannya mampuh mengubah kehidupan seindah pelangi menjadi hitam suram jika dia tidak mampu mengendalikan diri. karena itulah dia menguburnya dalam-dalam walaupun dia tahu itu hanya sementara dan sewaktu-waktu akan memberontak dari persembunyiannya untuk keluar. "jika diriku berubah tidak seperti biasanya, itu masih tetap aku, itu adalah diriku yang lainnya, dan aku bukan monster"