Story cover for  Dad came back by serangkai79_h
Dad came back
  • WpView
    Reads 21,650
  • WpVote
    Votes 2,128
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 21,650
  • WpVote
    Votes 2,128
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published May 18
Merasakan kematian dan hidup kembali hanya untuk ketakutan. 

Dan itulah yang terjadi pada Alex Damian Lillard seorang ayah tiga anak, kematian yang disebabkan oleh anak pertamanya karena kelalaiannya sebagai ayah. 

Namun bukan nya ke neraka untuk hukumannya, dia malah kembali ke masa lalu saat semua anaknya masih utuh. 

Apakah Alex akan menyesal atas semua perbuatannya dan merubah alur kisahnya yang tragis.
 
»»---->                  ❁❁❁               <----««      

"Kau pantas mati tuan Alex Damian Lillard."

"Benar, ayah pantas mati. "
All Rights Reserved
Sign up to add Dad came back to your library and receive updates
or
#2ketakutan
Content Guidelines
You may also like
Tuan Muda? by mknrla_12
30 parts Ongoing
Gibran Alfano Alexander, seorang bocah pecicilan tidak suka kekangan ataupun peraturan dan sangat menyukai kebebasan,namun kebebasan itu sekarang menjadi sirna setelah dia kembali ke keluarga Alexander, keluarga kandung yang pernah membuang nya dulu. Gibran adalah seorang anak yang tidak diharapkan awalnya karena harus mendapatkan fitnah bahwa dirinya hanyalah anak haram namun untungnya sang kakek yaitu Oppa Jaya yang tidak terlalu percaya dengan rumor itu langsung beraksi untuk mencari tahu dan membuktikan bahwa Gibran adalah anak kandung di keluarga Alexander hingga akhirnya Oppa Jaya berhasil membersihkan nama Gibran. Namun sayangnya sebelum Oppa berhasil membersihkan nama Gibran,anak itu sudah lebih dulu pergi meninggalkan rumah karena sudah tidak tahan dengan perlakuan toxic keluarga nya.Sedangkan keluarga Alexander menjadi menyesal dan merasa bersalah karena sudah percaya pada rumor itu dan berakhir mengasingkan bahkan mencaci maki sang anak. akhirnya Gibran kembali lagi ke kediaman Alexander namun dengan sifat yang berbeda, Gibran yang awalnya anak penurut dan polos sekarang menjadi bar-bar dan suka melanggar peraturan dari keluarganya bahkan dia sangat menjaga jarak kepada keluarga nya karena trauma dengan yang sudah keluarga nya lakukan dulu. bagaimana kah kisah keluarga Alexander menghadapi sikap bar-bar Gibran dan bagaimana mereka memulai pendekatan kembali kepada anak itu?. *** (Proses revisi) Start:30 Juni 2025 Finish: "Anjay tuan muda,gue serasa jadi anak orang kaya kalau dapat panggilan kayak gini" *** "Tuan muda tolong jangan terlalu pecicilan nanti anda bisa jatuh" "terserah gue lah hidup-hidup gue kok situ yang ngatur" ***
You may also like
Slide 1 of 10
Being a Good Papa cover
Keano Domino ( END ) cover
become a father of two child {Tidak Di Lanjutkan) cover
My Son [END] ✔ cover
Aseano Samudra [End] cover
Tuan Muda? cover
Antagonist Will Change! cover
Who am I? cover
 Pengaggum Laut (TAMAT)  cover
GHALI (HOLD) cover

Being a Good Papa

18 parts Ongoing

Apa penyesalan dalam hidup yang pernah kalian alami? Kalau Arthan ditanya seperti itu, maka dia akan menjawab ; Menjadi pria yang tidak berguna, sekaligus ayah yang gagal. Setidaknya Arthan ingin sekali dalam hidupnya, dia melakukan hal-hal yang membuat keluarganya bahagia. Namun, hidup yang hanya sekali itu, dia habiskan untuk hal-hal yang sesat. Berjudi, mengabaikan anaknya setelah ditinggal mati oleh istri, dan terlilit hutang hingga rentenir terus berdatangan. Lantas, pada malam dia dikejar oleh rentenir dan anaknya, Alberix, disandera oleh rentenir, Arthan tertabrak truk dan tubuhnya terhempas begitu saja di aspal, hingga aspal itu digenangi oleh darahnya yang menyebar kemana-mana. Malam dimana penyesalan terus berdatangan. Lalu, dengan begitu saja, Arthan menutup mata dengan perasaan bersalah yang menumpuk di dalam dada. Hingga ketika ia membuka mata, bukan alam Barzah lah yang ia lihat, tetapi wajah anaknya yang datar saat sedang melakukan sarapan bersama. Arthan spontan menyeletuk, "Alberuk?" Alberix langsung bombastic side eyes. "Alberix, pa. Not Alberuk, apalagi beruk."