Story cover for Langit Bumi  by diarykatara
Langit Bumi
  • WpView
    Reads 9,136
  • WpVote
    Votes 986
  • WpPart
    Parts 16
  • WpView
    Reads 9,136
  • WpVote
    Votes 986
  • WpPart
    Parts 16
Ongoing, First published May 19
1 new part
[SEQUEL "MAGNOLIA WEDDING"]

Keinginan mereka sederhana: membangun rumah tangga yang sakinah, mawaddah, warohmah. Namun perjalanan mereka tak mudah. Danendra Danadyaksa terbang kian tinggi. Sementara Almaida Orchidiana Jamal makin tenggelam di antara tumpukan invoice dan gaun pengantin. 

Saat satu per satu wedding dream klien terwujud, rumah tangganya justru kian hambar. Aksa dan Ochi sibuk menjadi pasangan sempurna, hingga mereka lupa menjadi diri sendiri. Dalam pernikahan yang mulai retak, keduanya diuji jarak, trauma masa lalu, dan harapan yang tak kunjung usai.

Apakah cinta cukup untuk menyelamatkan rumah tangga mereka? Atau haruskah mereka hancur untuk kedua kalinya? Ini bukan kisah cinta klise. Ini kisah dua orang dewasa yang sedang jatuh, bangkit, dan belajar bicara lagi.
All Rights Reserved
Sign up to add Langit Bumi to your library and receive updates
or
#108sliceoflife
Content Guidelines
You may also like
Nearby Relations  by Nmikasa24
18 parts Ongoing Mature
Nadine pikir hidupnya sudah cukup berantakan. Baru saja dikhianati orang yang paling dia perjuangkan - David. Pacar yang selama ini dia bela mati-matian di hadapan orang tuanya. Melawan larangan, berdebat tanpa henti, jadi anak paling keras kepala di rumah, semua itu berujung sia-sia. David justru berpaling diam-diam. Belum sempat membereskan lukanya, Nadine dihadapkan pada kejutan lain. Ibunya mengenalkan seseorang. Calon jodoh pilihan keluarga. Dan orang itu... Narendra. Tetangganya sendiri. Yang seumur-umur paling cuma di sapa waktu lebaran doang. --- Narendra datang dengan hidupnya sendiri. Baru pulang dari Jepang, fokus utamanya sederhana: kerja, bangun karier, hidup tenang. Tapi baru juga adaptasi di Jakarta, ibunya sudah datang dengan misi lain: menikah. Dan nama calonnya... Nadine. Anak bawel yang dulu cuma lewat-lewat di depan rumahnya doang. Narendra bisa saja menolak. Tapi bukannya langsung menentang keluarga, dia justru menawarkan sesuatu pada Nadine. Sebuah kesepakatan. Rencananya sederhana: Jalanin aja dulu, kalau memang tidak cocok, keduanya bisa mundur tanpa beban. Dengan alasan yang logis - sudah mencoba, tapi tidak berhasil. Terdengar mudah. Sampai keduanya mulai menyadari... justru bagian paling sulit dari semuanya adalah menahan hati agar tidak benar-benar jatuh. Karena ternyata, perasaan nggak pernah sesederhana itu. "Katanya cuma kesepakatan. Kok malah kayak pacaran beneran?" -------------------------------------------------------- ©Nmikasa2024
Sweet RomanShit by PoetryAlexandria
54 parts Ongoing Mature
(Romantic - Comedy) Karena perjodohan yang dilakukan oleh sang ayah, Briana Aulia Wiratmaja jadi membenci Athala Kavi Gautama yang menjadi suaminya selama hampir dua tahun terakhir. Bri, begitulah perempuan itu biasa dipanggil, merasa hidupnya begitu nelangsa karena harus berpisah dengan sang kekasih tercinta akibat pernikahan mereka. Berkali-kali Bri meminta Athala untuk menceraikannya, tetapi berkali-kali pula Athala menolak dengan alasan janji kepada sang ayah dan mereka belum memiliki keturunan. Maka dengan segala kekesalan dan kebencian yang meluap, Bri akhirnya bertekad membuat onar, sengaja melakukan hal-hal yang Athala benci. Berharap laki-laki itu muak dan kemudian menceraikannya. Namun, Bri sadar bahwa ekspektasinya ternyata sia-sia. Athala masih tetap keukeuh pada prinsipnya tidak akan bercerai sebelum mereka punya anak. "Kalau kamu mau cerai, kamu harus berikan saya seorang keturunan dulu, baru saya kabulkan permintaan kamu." "Kamu udah gila? Mana mungkin aku mau punya anak dari kamu! Aku benci kamu dan kamu juga nggak cinta sama aku!" "Kalau begitu jangan mimpi kamu mau bercerai." "Kenapa kamu masih aja mau bertahan di pernikahan nggak sehat ini? Kamu beneran udah sakit jiwa!" "Karena ini satu-satunya cara saya untuk balas dendam sama kamu, istriku." -------------------------------------------- Warning!!! 🔞 Story with mature content, harsh words, skinship, high level of romance and adult, problematic character, mental illness, family issues (21+) copyright @poetryalexandria First publish May 2024
You may also like
Slide 1 of 10
Until I Found You [END] cover
Informed Consent cover
Nearby Relations  cover
Cinta Tanpa Rencana (SELESAI) cover
Silent Redemption cover
Revenger Cries New cover
Sweet RomanShit cover
Magnolia Wedding [Segera Terbit] cover
9096 (Complete) cover
The Day You Came [END] cover

Until I Found You [END]

53 parts Complete

Dihamilin sama mantan? Si mantan udah punya tunangan pula!! "Saya akan menikahi kamu." "Lalu bagaimana dengan istri anda?" "Kita akan menikah siri." *** Di setiap malam Leila selalu menggaungkan akan kerinduannya terhadap kekasih masa kecilnya yang ia tinggalkan begitu saja usai badai menerjang keluarga kecilnya. Namun, tepat ketika perpisahan mereka menginjak tahun ke-14 mereka kembali dipertemukan dengan keadaan berbeda. Kekasih masa kecilnya, orang yang dulu selalu mengutarakan janji bahwa hanya Leila yang senantiasa terukir di hatinya, tidak akan pernah ada perempuan lain menyingkirkan nama Leila di hatinya, nyatanya di depan mata Leila sendiri, mereka berpelukan seraya membicarakan masa depan mereka. Seolah belum cukup dengan kekisruhan dalam keluarganya di masa lalu serta mendapat fakta bahwa kekasih masa kecilnya yang tidak pernah hengkang dari hati dan pikirannya, semesta menggoreskan kembali luka yang belum sempat mendapat obatnya. Tepat di malam setelah gala premiere film dari novelnya, dirinya menghabiskan malam panas yang tidak pernah sekalipun hadir dalam benaknya bersama kekasih masa kecilnya. Menyatukan mereka yang sempat berpisah belasan tahun lamanya.