Story cover for Cewek gila menjadi seorang tokoh figuran  by Reveexadella27
Cewek gila menjadi seorang tokoh figuran
  • WpView
    Reads 1,348
  • WpVote
    Votes 150
  • WpPart
    Parts 15
  • WpView
    Reads 1,348
  • WpVote
    Votes 150
  • WpPart
    Parts 15
Ongoing, First published May 31
Menjadi mahasiswa semester akhir tidaklah mudah, harus siap dengan banyaknya terjangan badai yang siap membuatmu goyah dan ingin menyerah setiap saat. Itulah yang dirasakan oleh Shelly, mahasiswa semester akhir yang benar-benar seperti merasakan akhir hidup. Sudahlah memikirkan tugas kuliah, skripsi, uang kost dan masa depan.

Ingin rasanya ia menyerah untuk semua ini, tapi ia kembali memutar waktu dimana dia yang berjuang keras untuk bisa di terima di universitas terbaik di kotanya. Bertahan dari gunjingan dan ejekan teman-temannya yang mengatakan ia tidak akan bisa di terima di universitas yang ia inginkan.

"Daripada kau depresi dan gila, lebih baik kau baca buku saja untuk merilekskan pikiran mu. Aku yakin yang kau pikirkan saat ini hanya mati."

"Buku jelek, merilekskan pikiran katanya? Aku sekarang menjadi lebih yakin untuk mati lebih cepat."









Hanya publis di Wattpad.
Hanya publis di akun ini.
Murni ide sendiri.
Inspirasi boleh, tapi jangan plagiat.
All Rights Reserved
Sign up to add Cewek gila menjadi seorang tokoh figuran to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Putih & Abu-abu  by lovelysunsett
22 parts Complete
Satu hal yang Anne tidak sukai dari kehidupan SMA, tentang sombongnya anak borju, belagunya the most wanted, ngesoknya senior, dan menyeramkannya geng kapak. Perjalanan kisah SMA-nya dimulai ketika ia bertemu dengan Dandy yang mempertemukannya dengan Agil. Agil merupakan senior agit idaman semua Adek kelas perempuan. Selain dia jago basket, rupanya yang tampan blasteran Indo Arab, katanya dia juga dingin sehingga jarang sekali dari mereka yang berhasil mengetuk pintu hati Agil. Dibalik sikapnya yang dingin, sekalinya dia mendekati perempuan pasti berakhir pada sebuah harapan yang palsu. Bukan, bukan Agil yang menjadi korban php, kabarnya Agil yang selalu nge-phpin banyak perempuan didekatnya. Oleh karena itu salah satunya hal yang paling dibenci Anne. Mereka yang dipredikati the most wanted, pasti memanfaatkan predikatnya itu hanya untuk menggaet banyak perempuan cantik di belakangnya. Tetapi semua berbeda ketika Anne berkesempatan untuk mengenal Agil lebih dekat. Dan banyak sekali rahasia yang Anne baru ketahui setelah itu. Nyatanya semua tidak seperti yang Anne pikirkan selalu buruk. Akhirnya Anne harus terjebak pada perasaannya yang aneh, akibat dari rasa bencinya yang perlahan mulai tumbuh menjadi benih-benih cinta disela kedekatan mereka. "Lo tuh aneh ya Gil, nggak pasti! Udah? Nggak ada yang mau diomongin lagi kan?" tutur Anne tegas. "Setahu gue, cewek nggak suka kalau ditinggal pergi tanpa kepastian. Intinya gue sayang sama lo, udah pasti kan?" -Kai Agil Pratama. If you want the truth, ask something! Because grey cannot shine without Black and White.
You may also like
Slide 1 of 9
Fall in You (Selesai) cover
CRUEL DESTINY [Nara.Xx Version] cover
Putih & Abu-abu  cover
Betrayed cover
Choose A Way Of Life  cover
ALEYA~~ cover
Exchange Souls With Villains cover
ASRAR [TERBIT] cover
AURELLIA; Antagonist Girl [END] cover

Fall in You (Selesai)

42 parts Complete

🌼Perpindahan jiwa musim 4 🌼 follow akun author sebagai dukungan. silahkan berkunjung ke lapak author untuk membaca cerita yang lainnya. Karalina yang meninggal dunia, tiba-tiba terbangun di tubuh Elisa Karaline. Si antagonis kedua dari novel yang terakhir ia baca. Entah kesialan atau keberuntungan baginya ia menjadi mantan dari karakter favoritnya si second male lead. Namun bukan itu yang Karalina takuti, takdir Elisa yang dibenci mantan kekasihnya dan akan meninggal dunia karna menjadi antagonis kedua, teman si antagonis utama dalam mencelakai si female lead. "Karakter yang tidak banyak berperan namun paling menderita." Karalina meratapi nasibnya setelah memasuki tubuh Elisa Karaline. Start : 9 november 2023 Finish : 17 juli 2024 🌕 Tidak menerima si peniru. 🌕 Novel hasil karya dan ide author sendiri. #1 protagonis 22/12/2023 #2 fantasi 26/12/2023 #3 teenfiction 28/12/2023 #7 acak 28/12/2023 #1 novel 29/12/2023 #1 figuran 2/1/2024 #3 transmigrasi 3/1/2024 #1 cerita pendek 3/1/2024 #1 fiksi 6/1/2024 #2 mantan 19/1/2024 #2 school 15/2/2024 #3 indonesia membaca 15/2/2024 #1 fiksi umum 12/3/2024 #1 teenfiction 29/6/2024 #1 family 25/8/2024