Story cover for Paint the Void by inaonce
Paint the Void
  • WpView
    Reads 18
  • WpVote
    Votes 7
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 18
  • WpVote
    Votes 7
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Jun 13, 2025
baca deskripsi dulu gais!!

Genre: Dystopian • kind of bromance• Action• Emotional Bond • Slow Burn
Pairing: Heeseung × Jake × Sunghoon ENHYPEN

This story inspired by: ITZY "Girls will be girls" M/V

Dalam dunia di mana perasaan dianggap sebagai kelemahan dan cinta dianggap sebagai ancaman, tiga pemuda menemukan kekuatan justru dari hal yang dilarang: emosi.

Jake baru saja melarikan diri dari FLOZTOPIA, tempat manusia 'dibersihkan' dari rasa. Diburu oleh drone, dikepung burung gagak bermata merah, dan ditandai sebagai pengkhianat sistem, ia terus berlari-hingga secara tak terduga, ia bertemu kembali dengan dua orang yang pernah jadi rumahnya: Heeseung dan Sunghoon.

Sekali lagi, mereka bertiga bersatu.

Tapi kota ini tak lagi memberi tempat untuk hati yang berani merasa.
Layar-layar besar memantau setiap gerakan. Mata raksasa menilai mereka setiap detik. Namun saat ketakutan memuncak, justru di situlah mereka menemukan keberanian untuk berkata:

"Kami tidak akan tunduk."

Saat persahabatan menjadi perlindungan, dan cinta menjadi perlawanan-Heeseung, Jake, dan Sunghoon harus memilih:
Bersembunyi dalam sunyi, atau melawan dengan apa yang tersisa dari hati mereka.
All Rights Reserved
Sign up to add Paint the Void to your library and receive updates
or
#6tw
Content Guidelines
You may also like
COLD EMPIRE  by holaollav
76 parts Ongoing
𝐖𝐀𝐑𝐍𝐈𝐍𝐆‼️𝐌𝐀𝐅𝐈𝐀 𝐀𝐑𝐄𝐀💀🏴 🔞𝗕𝗮𝗻𝘆𝗮𝗸 𝗮𝗱𝗲𝗴𝗮𝗻 𝗯𝗲𝗿𝗯𝗮𝗵𝗮𝘆𝗮 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗱𝗶𝘀𝗮𝗿𝗮𝗻𝗸𝗮𝗻 𝘂𝗻𝘁𝘂𝗸 𝘂𝘀𝗶𝗮 𝗱𝗶 𝗯𝗮𝘄𝗮𝗵 𝘂𝗺𝘂𝗿❌ ⛔𝗣𝗹𝗮𝗴𝗶𝗮𝗿𝗶𝘀𝗺𝗲 Magnus Leonhard Vaughn adalah pria yang memiliki segalanya. Kekuasaan, kekayaan, dan kendali mutlak atas kerajaan kriminal paling berbahaya di Eropa. Ia dingin, tegas, dan tak pernah ragu menyingkirkan siapa pun yang menghalangi jalannya. Dalam dunia di mana pengkhianatan berarti kematian, Magnus hidup tanpa belas kasihan. Ia tidak butuh cinta. Tidak percaya pada kelemahan. Namun, semua berubah ketika ia menikahi Lily Claire, seorang wanita yang begitu berbeda darinya. Lily adalah kebalikan dari Magnus. Ceria, penuh emosi, dan tidak terbiasa dengan dunia gelap yang kini menjadi rumahnya. Pernikahan mereka bukanlah tentang cinta, tetapi sebuah perjanjian yang mengikatnya ke dalam kehidupan yang tidak pernah ia bayangkan. Bagi Lily, Magnus adalah misteri yang berbahaya. Baginya, Lily adalah gangguan yang tidak pernah ia inginkan. Tetapi semakin ia mencoba menjaga jarak, semakin Lily masuk ke dalam celah-celah yang selama ini ia jaga rapat. Namun di balik semua itu, musuh-musuh Magnus mulai bergerak dalam bayangan, mencari titik lemahnya. Dan kini, kelemahan itu memiliki nama Lily Claire Vaughn. Di dunia di mana darah lebih berharga daripada cinta, akankah Lily bertahan dalam kerajaan dingin Magnus? Atau justru menjadi alasan kehancurannya? "𝑺𝒊 𝒈𝒖𝒊𝒓𝒆𝒔 𝒔𝒆𝒓 𝒑𝒂𝒓𝒕𝒆 𝒅𝒆 𝒎𝒊 𝒗𝒊𝒅𝒂, 𝒉𝒂𝒛𝒍𝒐." - 𝑴𝒓. 𝑽𝒂𝒖𝒈𝒉𝒏
SWITCH by destijiwan
20 parts Ongoing
°D'ARAGON SERIS° .⚠️ PERINGATAN KONTEN ⚠️ DARK ROMANCE • PSYCHOLOGICAL • DARK OBSESSION Cerita ini mengandung tema dewasa, psikologis gelap, obsesi, dan perilaku yang tidak sehat. Seluruh tokoh, peristiwa, dan alur dalam cerita ini sepenuhnya fiksi. Harap membaca dengan kesadaran penuh, menyikapi isi cerita secara bijak, dan tidak mengaitkan atau menerapkannya dalam kehidupan nyata. *** Blurb. Sejak kecil, Theodore dikurung demi alasan yang bahkan ia sendiri tak pernah benar-benar pahami. Ruang sempit, sunyi, dan tahun-tahun tanpa kebebasan membentuknya menjadi sosok dengan kepribadian yang retak, liar di satu waktu, membeku di waktu lain. Pada usia delapan tahun, ia didiagnosis Dissociative Identity Disorder, kondisi yang tak pernah berhasil ditangani. Tak ada psikolog yang bertahan lama. Tak satu pun dokter mampu menembus dinding tak kasatmata yang melindungi sekaligus mengurungnya. Theodore terlalu beringas, terlalu keras, terlalu tak terduga. Leon, kakaknya, merawat Theodore sejak kecil. Ia telah mencoba segalanya demi kesembuhan sang adik, hingga pada akhirnya menyerah, membiarkan Theodore hidup dalam dunianya sendiri, terbelah dan tak tersentuh. Sampai seorang wanita datang dengan keberanian yang nyaris sembrono. Ia melamar pekerjaan dari desas-desus pasar gelap, tergiur oleh bayaran tinggi tanpa menyadari risiko di baliknya. Ia tak pernah diberi tahu bahwa tugasnya adalah menjadi pengurus pribadi Theodore, seorang pria yang tidak stabil, tidak normal, dan mampu menghancurkan siapa pun yang terlalu dekat.
You may also like
Slide 1 of 10
COLD EMPIRE  cover
Cinta Liar Sesaat  cover
VIOLENCE  cover
MISTERI LADANG CABAI (21+) cover
The Baby Of Valderic cover
The 7 Agent  cover
 contract Love Vers.Ind cover
Biarkan Aku Saja  ( End )  cover
Is this destiny or not? cover
SWITCH cover

COLD EMPIRE

76 parts Ongoing

𝐖𝐀𝐑𝐍𝐈𝐍𝐆‼️𝐌𝐀𝐅𝐈𝐀 𝐀𝐑𝐄𝐀💀🏴 🔞𝗕𝗮𝗻𝘆𝗮𝗸 𝗮𝗱𝗲𝗴𝗮𝗻 𝗯𝗲𝗿𝗯𝗮𝗵𝗮𝘆𝗮 𝘁𝗶𝗱𝗮𝗸 𝗱𝗶𝘀𝗮𝗿𝗮𝗻𝗸𝗮𝗻 𝘂𝗻𝘁𝘂𝗸 𝘂𝘀𝗶𝗮 𝗱𝗶 𝗯𝗮𝘄𝗮𝗵 𝘂𝗺𝘂𝗿❌ ⛔𝗣𝗹𝗮𝗴𝗶𝗮𝗿𝗶𝘀𝗺𝗲 Magnus Leonhard Vaughn adalah pria yang memiliki segalanya. Kekuasaan, kekayaan, dan kendali mutlak atas kerajaan kriminal paling berbahaya di Eropa. Ia dingin, tegas, dan tak pernah ragu menyingkirkan siapa pun yang menghalangi jalannya. Dalam dunia di mana pengkhianatan berarti kematian, Magnus hidup tanpa belas kasihan. Ia tidak butuh cinta. Tidak percaya pada kelemahan. Namun, semua berubah ketika ia menikahi Lily Claire, seorang wanita yang begitu berbeda darinya. Lily adalah kebalikan dari Magnus. Ceria, penuh emosi, dan tidak terbiasa dengan dunia gelap yang kini menjadi rumahnya. Pernikahan mereka bukanlah tentang cinta, tetapi sebuah perjanjian yang mengikatnya ke dalam kehidupan yang tidak pernah ia bayangkan. Bagi Lily, Magnus adalah misteri yang berbahaya. Baginya, Lily adalah gangguan yang tidak pernah ia inginkan. Tetapi semakin ia mencoba menjaga jarak, semakin Lily masuk ke dalam celah-celah yang selama ini ia jaga rapat. Namun di balik semua itu, musuh-musuh Magnus mulai bergerak dalam bayangan, mencari titik lemahnya. Dan kini, kelemahan itu memiliki nama Lily Claire Vaughn. Di dunia di mana darah lebih berharga daripada cinta, akankah Lily bertahan dalam kerajaan dingin Magnus? Atau justru menjadi alasan kehancurannya? "𝑺𝒊 𝒈𝒖𝒊𝒓𝒆𝒔 𝒔𝒆𝒓 𝒑𝒂𝒓𝒕𝒆 𝒅𝒆 𝒎𝒊 𝒗𝒊𝒅𝒂, 𝒉𝒂𝒛𝒍𝒐." - 𝑴𝒓. 𝑽𝒂𝒖𝒈𝒉𝒏