Story cover for the chains I called home  by this_spark
the chains I called home
  • WpView
    Reads 326
  • WpVote
    Votes 34
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 326
  • WpVote
    Votes 34
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Jun 18
🔞 contains adult scanes !!!

.
.
.

Renjun tak pernah memilih untuk di cintai dua orang sekaligus.
Terutama ketika cinta itu justru membuatnya kehilangan diri sendiri.


Tak semua cinta layak diperjuangkan. Kadang cinta dalam bentuk luka, pelukan yang mencengkram, dan senyuman yang menyembunyikan gelap.

Jeno dan jaemin - dua sahabat masa Sekolah menengah, dua pria dengan cinta yang sama-sama membakar, menuntut, dan sama-sama menghancurkan.

Di balik pelukan mereka ada jerat.
Di balik kata-kata manis mereka ada kontrol.
Renjun hanya ingin di cintai. Tapi yang ia dapat..... adalah perang yang tak pernah dimintanya.

"kalau kau tidak bisa memilih diantara kami...."

"...maka biarkan kami yang memilih untukmu"

Saat cinta menjadi obsesi, dan kelembutan menyimpan dominasi 
Tersembunyi-
Mampukah renjun bertahan, atau justru tenggelam di antara mereka?
All Rights Reserved
Sign up to add the chains I called home to your library and receive updates
or
#173boysromance
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Take A Beautiful Boy (Book I) cover
JEEVANA cover
Unwanted Fate  cover
Jenderal Tawanan Kaisar  cover
Death Twice  cover
datang untuk pulang cover
Sugar Mommy?! (GxG) cover
JENGGALA cover
MATAHARI 🌻 cover
Whisper Of The Fate  cover

Take A Beautiful Boy (Book I)

47 parts Ongoing

Hong Mingi x Park Yoonho Giyoon or Miyoon "Some boys take a beautiful boy and hide him away from the rest of the world"