Story cover for Senandika Penyembuh Kelabu by rubahawan_
Senandika Penyembuh Kelabu
  • WpView
    Reads 700
  • WpVote
    Votes 138
  • WpPart
    Parts 25
  • WpView
    Reads 700
  • WpVote
    Votes 138
  • WpPart
    Parts 25
Ongoing, First published Jun 23
1 new part
"𝘒𝘶𝘣𝘦𝘳𝘴𝘢𝘮𝘢𝘪 𝘬𝘢𝘶 𝘴𝘦𝘫𝘢𝘬 𝘩𝘢𝘮𝘱𝘢𝘳𝘢𝘯 𝘱𝘢𝘥𝘪, 𝘬𝘶𝘵𝘶𝘯𝘵𝘶𝘯 𝘬𝘢𝘶 𝘥𝘪 𝘣𝘦𝘭𝘢𝘯𝘵𝘢𝘳𝘢, 𝘥𝘢𝘯 𝘬𝘢𝘶 𝘬𝘶𝘭𝘪𝘯𝘥𝘶𝘯𝘨𝘪 𝘥𝘢𝘳𝘪 𝘨𝘦𝘭𝘢𝘱 𝘣𝘢𝘩𝘢𝘳𝘪. 𝘒𝘦𝘱𝘶𝘭𝘢𝘶𝘢𝘯, 𝘵𝘶𝘭𝘪𝘱, 𝘮𝘢𝘵𝘢𝘩𝘢𝘳𝘪. 𝘉𝘢𝘨𝘪𝘬𝘶, 𝘬𝘢𝘶 𝘭𝘦𝘣𝘪𝘩 𝘥𝘢𝘳𝘪 𝘯𝘢𝘳𝘢𝘴𝘪 𝘥𝘢𝘯 𝘬𝘢𝘶 ... 𝘢𝘬𝘩𝘪𝘳𝘯𝘺𝘢 𝘬𝘢𝘶 𝘥𝘪 𝘴𝘪𝘯𝘪."

Bila manusia berbuat kejahatan, 𝘱𝘯𝘦𝘶𝘮𝘢-nya akan terkorosi dan akhirnya menjadi Umbra. Namun setiap perbuatan tidak berpengaruh apa-apa bagi Kelabu. Kelabu tidak akan jadi Umbra meskipun membunuh seluruh manusia. Begitu pula bila Kelabu berbuat sejuta kebaikan, 𝘱𝘯𝘦𝘶𝘮𝘢 mereka tetap abu-abu warnanya.

Perbuatan Kelabu bebas dari konsekuensi, tetapi Kelabu tidak mempunyai empati. Mereka yang berambut dan bermata abu-abu adalah makhluk yang murni bertindak dan berpikir tanpa hati.

Di Kepulauan yang terjamah penjajahan, di dunia tempat konsekuensi dan perbuatan hidup berdampingan, Kuswara menyaksikan perjalanan Lua menapaki kekelabuan yang kian menenggelamkan.

"𝘒𝘢𝘯, 𝘵𝘪𝘥𝘢𝘬 𝘢𝘥𝘢 𝘩𝘢𝘬𝘪𝘮 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘭𝘦𝘣𝘪𝘩 𝘢𝘥𝘪𝘭 𝘥𝘢𝘳𝘪𝘱𝘢𝘥𝘢 𝘬𝘢𝘶, 𝘒𝘦𝘭𝘢𝘣𝘶."

---

/* Tulisan ini seluruhnya murni karya fiksi dan berlatar di dunia fantasi. Adapun kesamaan nama, tempat, peristiwa, dan lain-lain tidak mencerminkan keberadaan aktualnya. Kebijaksanaan pembaca sangat diharapkan. */

// Ilustrasi Sampul: 'A landscape in the Dutch East Indies' oleh Raden Saleh
---
Creative Commons (CC) Attribution
Sign up to add Senandika Penyembuh Kelabu to your library and receive updates
or
#1kepulauan
Content Guidelines
You may also like
The Crownless: Legacy of Norveth by Princeryzz
33 parts Ongoing
⚠️ Bukan fantasy biasa, ini cerita yang akan membakar cara pandangmu tentang dunia. » Kerajaannya hancur dalam tragedi satu malam. Dunia menolaknya. Takdir memburunya karena darah terkutuk. Namun sejarah dunia itu akan ditulis dengan darahnya. Michael van Trias dan adiknya terseret arus takdir, dipaksa menyingkap misteri dunia sekaligus masa lalu mereka. Dari diskriminasi yang MEMBAKAR HARGA DIRI, hingga rahasia yang menuntut pengorbanan... Atau justru takdir akan MEREMUKKAN mereka terlebih dahulu? "Kak... jika dunia ini menolak keberadaan kita, maka mereka harus tahu: bahwa darah yang mereka kutuk justru menjadi alasan dunia ini belum runtuh."-- Rania van Trias .・゜-: ✧ :-  -: ✧ :-゜・. 💫 Sebuah kisah yang di tulis dengan perpaduan 3 pilar utama genre fantasi dunia: ✥ Epic - High fantasy ala novel barat 🌎 ✥ Kedalaman emosional & kehangatan karakter ala light novel Jepang 🌸 ✥ Karakter dan plot berkembang intens + twist sekelas manhwa korea ⚡ ⚠️ Ini bukan kisah tuan putri bertemu pangeran terus happy ending. Dan bagi siapapun yang sedang mencari cerita fantasy biasa, ini jelas bukan bukunya. karena kisah ini ditulis untuk lebih dari itu. ♛┈⛧┈┈•༶ ༶•┈┈⛧┈♛ Genre: Fantasy, magic, kingdom, adventure, mystery, minor-romance ‼️Disclaimer Seluruh ide, dunia, dan nama tokoh dalam kisah ini murni fiksi. Kesamaan dengan peristiwa atau nama di dunia nyata hanyalah kebetulan. So, open this book, and let the adventure begin! »»- Highest rank : #1 - Fantasy » 10/10/25 #1 - Petualangan » 11/10/25 #1 - Adventure 11/10/25 #2 - Action » 11/10/25 #1 - Sekolah sihir » 29/8/25 #2 - High fantasy » 2/9/25 #1 - Dunia fantasy » 30/8/25 #3 - Magis » 17/9/25 #4 - Akademi sihir » 2/9/25 #5 - minor-romance » 7/10/25 🚫 Dilarang PLAGIAT SEBAGIAN atau KESELURUHAN dari isi cerita ini! Copyright ©PrinceRyzz, 2025. All rights reserved. Cover by @
Dangerous Adopted Brother by Nurul782
15 parts Ongoing
Didalam novel "My Aurabelle". Luan Cassian Emerick adalah anak seorang pembisnis yang dibunuh oleh adiknya sendiri karna perebutan kekuasaan. Sejak bayi dia dititipkan oleh Ibunya disebuah panti asuhan lalu ketika dia berusia lima tahun. Seorang Dokter bernama Harvey menemukannya dalam keadaan yang sungguh memprihatinkan. Tubuhnya yang kurus dan penuh lebam. Karna rasa kasihan Luan diangkat menjadi anak Dokter Harvey itu. Sejak kecil Luan selalu diperlakukan kasar oleh anak dari sang Dokter yang bernama Thanisa Sofia Harvey. Dia diam-diam disiksa oleh gadis itu karna dia merasa jika Luan adalah anak haram dari sang ayah. Thanisa juga harus kehilangan ibunya, menambah rasa tidak sukanya kepada Luan. Luan tumbuh menjadi sosok yang berhati dingin. Dia tidak kenal rasa kasihan dalam menyiksa musuhnya. Hingga semua perlahan berubah ketika dia bertemu protagonis wanita bernama Aurabelle Evrin, anak angkat dari keluarga pengacara Ervin. Luan menjadi pengusaha besar penuh koneksi dan membunuh orang-orang yang telah menyiksanya terutama mantan kakaknya yaitu Thanisa dan novelnya pun mencapai ending. Itulah versi novel yang dibaca oleh Jihan. Hidupnya yang biasa saja seketika berubah ketika dia bangun menjadi anak kecil bernama Thanisa Sofia Harvey. Oke, Thanisa yang berjiwa Jihan ini akan menyayangi Luan. Dia tidak akan menyiksanya agar Luan tidak membunuhnya nanti. Dia akan merawatnya hingga Luan bertemu Aurabelle dan setelahnya Thanisa akan hidup mandiri, menikah dengan pria biasa dan hidup bahagia. Bisakah Thanisa mengabulkan keinginannya disaat Luan tidak akan membiarkan hal itu terjadi. Publish: 2 Agustus 2025.
You may also like
Slide 1 of 10
Irida cover
Dark Obsession, Gara! cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
The Crownless: Legacy of Norveth cover
Take Me Home cover
Jeritan Samudra  cover
Transmigrasi  Ren cover
Dangerous Adopted Brother cover
𝐇𝐀𝐑𝐔𝐌 𝐘𝐀𝐍𝐆 𝐁𝐄𝐑𝐋𝐀𝐁𝐔𝐇 𝟏𝟗𝟗𝟖  [REVISI] cover
Threads of Rain [On Going] S2 Story of Rei-Raka cover

Irida

24 parts Complete

Irida kecil menganggap dirinya sebagai salah satu anggota keluarga di kediaman Marshy, walaupun ia tidak pernah melihat dirinya ada di album foto keluarga itu. Memiliki seorang kakak manja yang mau segalanya, pekerjaannya hanya mengekori kegiatan-kegiatan kakaknya di rumah. Namun tidak di sekolah. Irida dilarang oleh kedua orangtuanya untuk keluar dari rumah. Sebenarnya memiliki kehidupan yang seperti itu damai-damai saja baginya, hingga pada ulang tahun kakaknya yang ke-6. Karena kakaknya menginginkan seorang kakak. Beautiful cover by @shadriella! Go check out her works ✨ #50 in misteri 19/07/2020