
Di dunia yang fana ini, mustahil jika manusia tidak melakukan dosa, entah itu dosa besar atau kecil, hukuman akan menemukan pendosa itu sendiri. Namun di sisi lain, ada seseorang yang menganggap dosa adalah jembatan baginya untuk melihat surga. Meskipun ia harus pergi ke neraka, ia akan dengan bangga menyombongkan dirinya kepada iblis karena telah menemukan surga meskipun belum masuk ke sana. Melakukan dosa adalah pilihan, semuanya tergantung pada ego kita yang berani melakukannya atau tidak. Jadi, apa dosa terbesarmu?All Rights Reserved
1 part