Story cover for Padmāantara पद्मान्तर by claudettecauldron
Padmāantara पद्मान्तर
  • WpView
    Reads 2,113
  • WpVote
    Votes 287
  • WpPart
    Parts 15
  • WpView
    Reads 2,113
  • WpVote
    Votes 287
  • WpPart
    Parts 15
Ongoing, First published Jun 26
Mature
2 new parts
"Di tanah di mana lautan berbicara dan angin membawa kisah tua..."
Dwaraka berdiri... megah, tak tergoyahkan...
Tapi bahkan di istana yang megah sekalipun... ada hal-hal yang tak bisa kau lihat..."

Ia terlahir sebagai putri...
Dibesarkan dengan nyanyian para pendeta, dipuja seperti rembulan yang turun ke bumi...
Tapi hidup... bukan sekadar takdir yang ditulis oleh orang lain.

Di antara gelombang samudra, bisikan para dewa, dan wangi bunga teratai yang mekar diam-diam...
Ia belajar...
Tentang pilihan... tentang keyakinan...
Tentang rasa... yang tumbuh seperti ombak, pelan... tapi tak bisa dihentikan...

Dan di satu titik... ketika langkah kecilnya bertemu dengan tatapan seorang pria...
Dunia yang ia kenal... tak pernah lagi sama.

Padmaantara
Setiap teratai punya cerita...
Dan ini... adalah miliknya.
All Rights Reserved
Sign up to add Padmāantara पद्मान्तर to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
꧁ Ananta Shena ꧂  (𝐜𝐢𝐧𝐭𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐭𝐚𝐤 𝐛𝐞𝐫𝐮𝐣𝐮𝐧𝐠)  cover
Mahabharata : Cinta & Kekuasaan  cover
Cahaya diantara Pandawa cover
Shall we? cover
The  Replacement Lady cover
Since 1965 [Pierre Tendean] cover
‹ 𖥔 ࣪ ARJUNA'S PRIYA ᥫ᭡  cover
Indraprasta Rajkumari Ki Kahani cover
KAPTEN, BAGAIMANA BISA AKU MELUPAKANMU? [END] cover
KALIKARA : ADKSYAKEYA (END) cover

꧁ Ananta Shena ꧂ (𝐜𝐢𝐧𝐭𝐚 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐭𝐚𝐤 𝐛𝐞𝐫𝐮𝐣𝐮𝐧𝐠)

22 parts Ongoing

sang antagonis? ya antagonis memerankan MC cerita ini.. Ini cerita tentang seorang wanita menikahi seorang raja untuk mendapatkan gelar ratu utama, kesombongan dan keegoisan nya membuat semua orang tidak menyukainya dan menganggap dirinya antagonis disini. Gelar ratu utama tidak didapat, hanyalah cinta dari raja yang ia dapatkan..akankah sang wanita bisa menyadari apa itu cinta dan kasih sayang? 𝐘𝐮𝐝𝐡𝐢𝐬𝐭𝐢𝐫𝐚 𝐱 𝐌𝐚𝐧𝐚𝐚𝐯𝐢𝐤𝐚