21 parts Ongoing MatureCarmen Alvira adalah murid yang selalu duduk di bangku paling belakang, bukan karena malu, tapi karena itulah wilayah kekuasaannya. Suka bolos, nilai jeblok, dan mulut tajamnya sudah jadi langganan ruang BK.
Sampai suatu hari, seorang guru baru muncul di depan kelasnya: XII-4.
Miss Choi Jiwoo.
Seorang guru muda yang cantik, tegas, dan dingin seperti soal matematika yang tak mau diajak kompromi. Tatapannya tajam, suaranya tenang, dan peraturannya yang jelas.
Dan dari sanalah, semuanya mulai berubah.
⚠️100%fiksi
⚠️tidak ada hubungannya nya dengan dunia nyata!!
#gxg
Jiwoo ↑
Carmen ↓