Story cover for Kiss of the Mandate. by depthrose
Kiss of the Mandate.
  • WpView
    Reads 215
  • WpVote
    Votes 19
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 215
  • WpVote
    Votes 19
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Jul 15
Mature
"Love does not delight in evil but rejoices with the truth."
-tapi bagaimana jika cinta itu sendiri lahir dari kebohongan?

Agnia Dihyan Janitra tidak pernah menyangka bahwa langkah kakinya ke pernikahan sang mantan akan menjadi awal badai besar setelah hari-hari tenang yang baru saja ia dapat beberapa tahun ini. Pertemuan dengan Satyawira Agung Adisadha Kartadipa-sepupu dari mantannya yang kini menjelma menjadi politisi muda berwajah tenang, tetapi tak banyak yang menyadari adanya agenda yang lebih dalam dari senyumannya.

Satu foto. Satu tawa. Dan dunia mulai membentuk narasi sendiri.

Publik menyukai kisah mereka. Media menyalakan api. Banyak pihak yang memanfaatkan kesempatan ini. Citra cinta dijadikan alat tak kasat mata dan disitulah, Agnia diangkat sebagai simbol harapan yang dipoles sedemikian rupa.

Namun, di antara narasi-narasi yang disusun dengan manis, benarkah perasaan mereka benar-benar tumbuh? Ataukah semua hanya rekayasa panggung, tempat cinta dipaksa lahir dari naskah politik?

Dalam dunia yang menyanjung citra dan membenci kebenaran, cinta bisa menjadi alat paling tajam atau luka yang paling dalam.

inked with serenity,
dee.
All Rights Reserved
Sign up to add Kiss of the Mandate. to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Selir Tuan Wiratmodjo cover
WEDDING VOWS cover
Be Your Girl cover
Undisclosed cover
DAMIAN cover
Living With My Ex cover
Seduce The Goodboy [END] cover
The Beauty of Love (END) cover
I Became The Rich Maid cover
SERA cover

Selir Tuan Wiratmodjo

24 parts Ongoing

Kania Sekar Melati gadis berusia 20 tahun itu harus putus kuliah, dan bekerja di sebuah rumah mewah milik duda kaya beranak satu yang bernama Bagas Adipati Wiratmodjo. Keputusan itu dilakukan tanpa sepengetahuan keluarganya. Sampai ketika akhirnya ia mendapati situasi yang mendesaknya. Ia di hadapkan dengan tawaran yang membuatnya tak bisa berpikir banyak. Akhirnya ia memutuskan hal yang tak pernah ia bayangkan ketika harus menerima tawaran untuk menjual dirinya pada Bagas Adipati Wiratmodjo.