Story cover for Enigma by DalfaFitrin
Enigma
  • WpView
    Reads 2,579
  • WpVote
    Votes 236
  • WpPart
    Parts 37
  • WpView
    Reads 2,579
  • WpVote
    Votes 236
  • WpPart
    Parts 37
Ongoing, First published Jul 21, 2025
1 new part
Enigma atau istilahnya misteri ini menyimpan sebuah teka-teki. Konteks cinta yang tengah bersemi dan membelenggu terhalang cinta lain. 2 cinta dari beda dunia. Cinta masa depan dan cinta obsesi masa lalu.

Aqela Auqeila Sastra. Gadis penuh cinta dan kasih yang kini tengah merajut kisah yang indah bersama seorang pria bernama Vaughan. Cinta yang sudah cukup lama terjalin dengan penuh romansa harus bersaing dengan cinta penuh obsesi di masa lalu.

Arya Zergana. Sosok misterius yang tiba-tiba hadir dari dunia lain penuh sihir. Membawa ketegangan dan kegelisahan serta mencekram. Membawa perubahan besar terhadap kehidupan Aqela, cintanya.

Akankah enigma ini terpecahkan? Dan berakhir dilkara atau berujung lara hingga ending?
(CC) Attrib. NonComm. ShareAlike
Sign up to add Enigma to your library and receive updates
or
#98ceritafiksi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Bukan sekedar dosen!!!  cover
BUNGA DI BALIK SENJATA cover
"THE LOVE OF MAFIA" only for love ( harqeel edition ) cover
Takdir Cinta cover
RESTU DAN CINTA (Harqeel) cover
Zweite Chance [END] cover
ONLY FOR LOVE [HARQEEL] cover
The Way I Look At You cover
Marked by Harry cover
ELLEA GALIH cover

Bukan sekedar dosen!!!

25 parts Ongoing

Dosen dingin + mahasiswi absurd = kombinasi kiamat. Gue pikir dia cuma dosen killer yang tugasnya bikin hidup gue susah. Ternyata... dia juga bisa bikin jantung gue berantakan.