
⚠️ TW: Cerita ini mengandung kekerasan terhadap anak, trauma psikologis, pertarungan fisik, aksi berbahaya, pengabaian emosional, pemisahan anak dari orang tua, serta adegan mental breakdown. Harap membaca dengan bijak. Di sebalik sebuah keluarga besar bernama Yuzak Fams, ada pengkhianatan, kekerasan, trauma, suara yang dibungkam dari dalam dan rahasia besar mengancam negara. Dzubir (17) bak tameng terakhir bagi adik-adiknya dari kekerasan itu setelah abang-abangnya, Mahmud (27), Ali (27) dan Akram (26) dipaksa merantau. Satu malam dengan langit mendung mengubah semuanya, Omar (17), seorang mentor muda di sebuah organisasi pelindung negara Manusia Berbudaya (fiksi) merasa ada yang salah dengan Dzubir. Omar bersama para kolega, atasan dan adik-adiknya pun terseret dalam konflik, tanpa tahu ada yang lebih besar dari konflik kekeluargaan ini. Mungkinkah mereka memutus mata rantai trauma dan mengungkap misteri? Book ini adalah bagian dari gerakan #peduliTW dan @penulispedulitw by @Imfine2025 Bagi yang berminat memakai tagar #pedulitw bisa langsung pakai saja ya, syaratnya beri TW secara rinci di awal bab dan di deskripsi book. Mari kita normalisasi pemakaian TW di setiap karya tulis kita.All Rights Reserved
1 part