
Di sekolah elit Moriedelle, Mahkota Eridielle adalah segalanya. Simbol kekuasaan, kehormatan keluarga, dan kemenangan mutlak. Dua keluarga-Vosthier dan Diamour-telah lama berseteru memperebutkannya. Sera Vosthier ditakdirkan sebagai pewaris mahkota... sampai Jeina Diamour datang dan mengalahkannya dua kali berturut-turut. Tertekan, Sera memohon sekali saja untuk menang. Tapi Jeina menolaknya. Sebuah pertengkaran di tepi kolam berubah jadi tragedi. Saat mereka tenggelam... jiwa mereka bertukar. Kini, pertandingan belum selesai. Tapi mereka harus memainkannya dengan tubuh yang bukan milik mereka. Dan di antara ambisi, tekanan keluarga, serta rahasia yang terungkap-siapa yang pantas berdiri di puncak, saat nama dan wajah tak lagi sejalan?All Rights Reserved
1 part