Story cover for Pacarku, SiRaja Cemburu by yvdaeri_1
Pacarku, SiRaja Cemburu
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 15
  • WpView
    Reads 19
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 15
Complete, First published Jul 29
Dia kakak kelasku. Satu tingkat di atas. Populer, pintar, dan... super cemburuan.

Awalnya aku kira itu romantis - cara dia melarang aku duduk dekat cowok lain, cara dia muncul tiba-tiba di depan kelasku cuma buat ngecek aku ngobrol sama siapa. Tapi semakin lama, aku merasa sesak.

Hubungan kami bukan lagi soal sayang atau tidak, tapi soal siapa yang bisa bertahan lebih lama dalam ketakutan dan kontrol.

Lalu aku bertemu Kenan.
Sahabat. Cowok yang gak pernah paksa aku jadi siapa-siapa.
Cowok yang diem-diem bikin aku bertanya: "Emang cinta harus sesakit ini?"

Di tengah dilema, cemburu, dan luka, aku mulai belajar mencintai seseorang yang selama ini paling sering kutinggalkan: diriku sendiri.

Ini bukan kisah cinta sempurna. Tapi kisah tentang keberanian memilih untuk sembuh.
All Rights Reserved
Sign up to add Pacarku, SiRaja Cemburu to your library and receive updates
or
#132fyp
Content Guidelines
You may also like
I'm Not Just a Figuran by izza21_b
30 parts Ongoing
Citra Angraini adalah seorang gadis remaja yang akhirnya meregang nyawa di usia muda. Sedari kecil Citra sudah harus bolak-balik ke rumah sakit karena penyakit yang dideritanya semenjak lahir, Citra sangat suka membaca, terutama novel. Namun siapa yang menyangka Citra yang gemar membaca novel berakhir menjadi salah satu tokoh figuran bernama Sherlyn pada sebuah novel yang terakhir kali dia baca sebelum kematiannya di dunia nyata. Mengetahui tokoh Sherlyn yang akhirnya meninggal pada pertengahan novel berhasil membuat Citra sangat terpukul hingga dia membulatkan tekadnya untuk mengubah nasib Sherlyn melalui perubahan-perubahan kecil yang akan Citra lakukan. ---><--- "Pada novel Sherlyn menolak pertunangan ini, apa yang akan terjadi jika aku melakukan yang sebaliknya?" "Aku harus melakukan perubahan agar nasib Sherlyn juga berubah." "Yang benar saja, di dunia sana Aku baru saja mati, aku tidak mau mengikuti alur cerita ini dan akhirnya aku akan mati pada pertengahan novel." "Siapa yang perduli dengan novel ini, Aku sudah pernah mati sekali dan aku lebih menyayangi hidupku dari apapun." "Sesekali menjadi egois tidaklah terlalu buruk bukan. Maaf Davin aku akan memanfaatkanmu sekali ini aja." . . "Sherlyn ikut gimana baiknya aja." Setelah terdiam selama beberapa saat Sherlyn akhirnya menyetujui usulan pertunangan tersebut. Bagaimana kelanjutan kehidupan Citra di dunia novel? Bagi yang penasaran mampir aja oke . . Rank #1 fiance #1 fyp #1 mostwanted #1 teen #1 bucin #1 geng #1 iceboy #1 isekai #2 antagonis #2 cuek #2 sekolah #2 figuran #2 fiksipenggemar #4 fiksiremaja #4 tenfiction #4 baper #6 protagonis #9 fantasi #10 romance Start: 10/8/25 End:-
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi : a figure who wants to change the story. cover
Sister's Of Antagonis [ ON GOING ] cover
Polos? Lah Pemain Nih Boss! cover
Back to Begin Again cover
FORCED MARRIAGE || Ketos {𝕭𝖝𝕭} END.  cover
SAGARA 21+ cover
Bungsu Tongkrongan cover
I'm Not Just a Figuran cover
Baby, Us & the Chaos cover
Prince of Sergeyevich cover

Transmigrasi : a figure who wants to change the story.

34 parts Ongoing

Keiya tidak pernah menyangka hidupnya bisa berubah hanya karena membaca sebuah novel lusuh berjudul The Untouchable. Ia kesal bukan main pada sosok figuran bernama Jevanya pacar Kevin yang menyia-nyiakan lelaki itu, hingga membuat Kevin berakhir tragis mengejar Hazel, sang tokoh utama. Namun, setelah sebuah insiden aneh, Keiya terbangun di tubuh Jevanya. Bukan lagi sebagai pembaca, tapi bagian dari cerita. Sekarang, ia harus hidup sebagai tokoh figuran yang hanya muncul beberapa kali. Apalagi, di depan matanya berdiri Kevin tokoh antagonis favoritnya, yang di novel hanya berakhir dengan luka. Keiya tahu jalan cerita asli. Tapi... apakah ia bisa mengubah takdir Jevanya sekaligus menyelamatkan Kevin dari akhir yang menyakitkan? Atau justru kehadirannya akan membuat segalanya semakin rumit? Satu hal yang pasti Keiya sadari, bahwa Hidup di dunia novel jauh lebih sulit daripada sekadar membaca.