Sebuah kisah reinkarnasi yang nggak biasa. Seorang gadis berusia 17 tahun mati karena insiden konyol dan terlempar ke dunia yang bukan miliknya-menjadi bocah berambut putih kusut dengan masa depan tak jelas dan misi tak tertulis.
Semuanya tampak tenang... sampai kenyataan mulai retak, dan pilihan muncul di antara diam atau bertahan.
Tak ada memori lengkap, tapi perasaan tak pernah bohong. Tak ada kekuatan besar, tapi tekad tumbuh pelan-pelan. Tak ada musuh nyata, tapi dunia ini menyimpan banyak "tanda tanya".
Satu hal yang pasti: Ia bukan bagian dari cerita lama. Tapi, mungkin saja... ia bisa menciptakan cerita baru.
---
Genre: Reinkarnasi, AU Undertale (X-tale), Brother-Sistership, Emosi campur aduk, Slice of Chaos
---
⚠️ WARNING sebelum membaca! ⚠️
· Cerita ini tidak mengandung aroma romance, tapi mungkin mengandung rasa asin dari air mata sendiri.
· Jika ada kesamaan dengan cerita lain,. Maaf, tidak bermaksud menjiplak. Author hanya mendapatkan inspirasi dari berbagai sumber.
· Tidak berdasarkan KBBI, tapi ditulis sepenuh hati.
· Kalau kamu merasa nyesek, itu salah satu fitur, bukan bug.
· Author sering ngetik sambil ngantuk, jadi Typo adalah sahabat pena Author.
· Dialog random dan kadang tidak mendidik.
"mama"
"siapa lu anak monyet main manggil gua mama aja?!"
"gio kan anak mama"
"pala lu ! gua laki mana bisa jadi mama !"
"tapi jio anak mama!"
karamel atau biasa di panggil kara , di buat bingung dengan ke hadiran seorang anak laki yang di perkirakan usianya 2 tahun lebih muda darinya
yang makin membuat seorang kara bingung adalah, anak laki laki ini memanggil dirinya dengan sebutan MAMA
panggilan yang biasa untuk seorang perempuan yang sudah memiliki anak
sedangkan kara adalah seorang laki laki tulen yang hanya memiliki orientasi seksual sesama nya
gimana kehidupan kara selanjutnya setelah kehadiran anak tersebut ?
dan gimana nasib cinta kara yang telah kara perjuangkan dari 3 tahun lalu kepada darel ?
maaf masih banyak typo 🙏🏼
maaf masih banyak revisi 🙏🏼