Story cover for Dalam Dekapan Maut Dan Cinta (Ölümün Kucağındaki Aşk)  by Mokacipcino
Dalam Dekapan Maut Dan Cinta (Ölümün Kucağındaki Aşk)
  • WpView
    Reads 20
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 20
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Aug 11
1 new part
"Di langit senja istanbul, kota dimana dua benua saling berbisik, dua jiwa yang dipertemukan oleh pelarian maut."

Warisan yang seharusnya menjadi kebahagiaan justru membawa Aergul Yildiz (35) ke dalam pelarian maut. Ia menyaksikan ibunya merenggang nyawa di pangkuannya, korban penyergapan yang direncanakan oleh mantan istri pertama ayahnya yang haus kekuasan. Dengan nafas terakhirnya, sang ibu berpesan agar Aergul menikahi pria asing yang telah menyelamatkan mereka dari insiden berdarah itu. 

Terikat pada warisan dan dikejar bayangan maut, Aergul dan penyelamatnya terpaksa  menjalani pernikahan tanpa cinta. Setiap langkah mereka diikuti intai maut, di mana permainan mematikan untuk merebut warisan perlahan berubah menjadi perasaan tak terduga yang menyesakkan. 

Di antara desingan peluru dan bayangan pengkhianatan, akankah pernikahan terpaksa ini menjadi satu-satunya alasan mereka untuk hidup, atau justru menjadi perangkat maut yang paling manis?
All Rights Reserved
Sign up to add Dalam Dekapan Maut Dan Cinta (Ölümün Kucağındaki Aşk) to your library and receive updates
or
#1turki
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
WEDDING VOWS cover
Hidden Class [ON GOING] cover
Once Changed [On Going] cover
Z-Contractor  cover
Seduce The Goodboy [END] cover
I Became The Rich Maid cover
Ayah Bukan Panutanku cover
VIGILARE  cover
Monster Vigilante (On going)  cover
Oblivio cover

WEDDING VOWS

34 parts Ongoing

Waktu pemilu semakin dekat, seorang politikus yang paling berpengaruh dalam negara membutuhkan banyak suara untuk mempertahankan jabatannya. Dirinya memutuskan untuk menandatangani perjanjian pernikahan dengan salah satu model yang sedang naik daun- Ajeng Putriayu Ratnasari- Pernikahan yang tidak dilandasi oleh cinta ini, hanya untuk kepentingan politik dan bisnis satu sama lain. Namun siapa sangka? Raden Ganendra Putrabimanyu- Politikus muda itu mempunyai insiden mengerikan dengan keluarga dari sang model. Dengan keluarga dari seseorang yang kini menjadi istrinya. Apakah pernikahan mereka akan bertahan lebih lama? Atau berakhir saat keduanya sudah merasa saling diuntungkan? "Kenapa mendekat?" "Minta hak saya sebagai suami, kenapa memangnya?" "Sepertinya berhubungan tidak ada dalam kontrak kita, Tuan." "Dalam perjanjian, kau harus melayani saya sebagai istri. Siapa bilang kita tidak boleh berhubungan badan? Buka pasal 3 ayat 5 dalam perjanjian kita." Pasal itu lagi. ** WARNING !! • CERITA DEWASA • SEBELUM MEMBACA JADILAH PEMBACA YANG BIJAK KARENA CERITA INI MENGANDUNG BANYAK ADEGAN KEKERASAN. Start : 15 February 2025.