Story cover for Cedera Rasa by jongkaikai
Cedera Rasa
  • WpView
    Reads 921
  • WpVote
    Votes 152
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 921
  • WpVote
    Votes 152
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published Aug 14
Melalui gerakan tangannya, Cetta berkata, "Na, menjadi bisu dan tuli tidak pernah terasa bagai kekurangan untukku. Sebaliknya, aku malah bersyukur karena keduanya membuatku lebih peka terhadap dunia. Oleh karena itu, aku harap kamu juga bisa melihat kebisuan dan ketulianku sebagai kelebihan, bukan kekurangan."

•
Terlahir tuli membuat Cetta kehilangan kemampuan bicara sejak lahir. Namun, bukan berarti Cetta menyalahkan Tuhan atas kedua kekurangannya itu. Menurut Cetta, kekurangan selalu diiringi oleh kelebihan. Dan Cetta percaya, bisu dan tuli membuat dia lebih peka terhadap dunia di sekitarnya.

Namun, apakah Kinaya merasakan hal yang sama ketika mereka dipaksa bersatu dalam sebuah perjodohan?

•

Mulai ditulis: 14 Agustus 2025
Selesai ditulis:
All Rights Reserved
Sign up to add Cedera Rasa to your library and receive updates
or
#302ceritacinta
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
The Menagerie cover
Dinikahi Ayah Angkat cover
Tacenda cover
Abditory cover
Be Your Girl cover
Soerawidjaja (Old Money Indonesia) cover
Niskala cover
Happy (N)ever After cover
Penasaran Yang Membakar (21+) cover
SUGAR cover

The Menagerie

46 parts Ongoing

"Hari ini, dihadapan Tuhan dan semesta. Saya sudah mengikatmu menjadi milik saya, Katarina. Dalam keadaan hidup ataupun mati, mari saling mencintai dan mengasihi, mari hidup bersama, selama mungkin." Laki-laki itu namanya Jagravi, Badhrika Jagravi Castiel, suaminya. Laki-laki yang mengikatnya secara paksa dihadapan Tuhan dan semesta hari ini. Laki-laki yang mengemis cintanya dengan cara paling menjijikan yang pernah ada. Maka dari itu, saat Jagravi bergerak mencium bibirnya. Katarina hanya diam tanpa penolakan, dia tidak membalas ataupun menolak ciuman itu. Hanya saja, setelah Jagravi berniat menjauhkan wajahnya, Katarina menahan tengkuk itu. Kemudian berbisik dengan suara paling lirih yang pernah ada. "Hari ini, dihadapan Tuhan dan semesta, aku juga sudah mengikatmu untuk mencintaiku, Jagravi. Dalam keadaan hidup ataupun mati, cintai dan kasihi aku. Lakukan hal itu sendirian, selama mungkin, sampai kamu mati." . . . The Menagerie | Lee Jeno, Amyourjae, April 2023. ©amyourjae