Story cover for LEMBARAN KERTAS, DENGAN SAJAK DIDALAMNYA by Thescarsline
LEMBARAN KERTAS, DENGAN SAJAK DIDALAMNYA
  • WpView
    Reads 110
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 13
Sign up to add LEMBARAN KERTAS, DENGAN SAJAK DIDALAMNYA to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Okultika: Tirai Dua Dunia by Reizendx
2 parts Ongoing
Seribu tahun lalu, terjadi kisah cinta terlarang antara makhluk astral dan manusia. Dari penyatuan yang menentang takdir itu, lahirlah kekacauan yang menodai keseimbangan alam. Dunia yang tenang berubah menjadi tempat di mana kegelapan bernafas, dan makhluk astral mulai menampakkan diri di hadapan manusia. Cinta yang seharusnya menjadi anugerah justru menciptakan kutukan abadi, membuka jalan bagi kelahiran arwah-arwah yang tak mengenal batas kematian, menebar rasa takut dan kebinasaan di setiap penjuru. Sejak saat itu, manusia tidak lagi berdiam diri. Mereka belajar memahami kekuatan yang tak terlihat, mempelajari sihir, mantra, dan energi yang disebut adrysa... sebuah warisan dari konflik antara dua dimensi. Dari generasi yang terpilih lahirlah mereka yang disebut Pamurti, manusia dengan kemampuan untuk melihat, menundukkan, dan memburu makhluk astral. Mereka bukan penyelamat, melainkan penebus dosa dari sejarah yang tak bisa dihapus. Cerita pun berpusat pada Antares Antonios, seorang detektif muda yang harus meninggalkan bangku sekolah demi bertahan hidup sebagai sebatang kara. Setiap kasus yang ia tangani selalu berakhir dengan cara yang tak masuk akal. Membuat dirinya menjadi pusat perhatian dunia gaib, para dukun, dan bahkan para Pamurti. Namun keberhasilannya bukan karena kecerdasan, melainkan karena satu hal yang tak dimiliki manusia lain yaitu karena ia tidak memecahkan kasus melalui logika... melainkan dengan berbicara kepada mereka yang telah meninggal. Kemampuannya itulah yang akhirnya menarik perhatian lembaga rahasia, SMK Okultika. Sekolah bagi mereka yang berjalan di antara dua dunia. Tempat di mana batas antara hidup dan mati bukan lagi sekat... melainkan pelajaran.
You may also like
Slide 1 of 10
My Wish cover
Okultika: Tirai Dua Dunia cover
My answer  cover
30 Aksara Mahabbah cover
Diary Kecil Inara of Evernight cover
Saat Batik Bertemu dengan Kebaya cover
Moon princess. Death princess. cover
AKSARA cover
OTHERWORLD cover
Surat untuk desember (END) cover

My Wish

25 parts Ongoing

"Mami aku pengen punya adik kayak Kenzo." Joshua, anak tunggal dari seorang direktur eksekutif ternama. Bocah 9 tahun yang begitu menginginkan hadirnya seorang adik ditengah-tengah keluarga kecilnya. Dapatkah kedua orangtuanya yang penuh ambisi dan pekerja keras itu mampu mewujudkan keinginan Joshua? Mengingat kedua orangtuanya menikah karena perjodohan tanpa cinta.