menceritakan tentang vynlar dan valeryn, kedua anak kembar yang lahir dari rahim sang permaisuri Kekaisaran myncthia, Kekaisaran yang dikenal dengan kekuatan militer nya yang luar biasa. Namun kaisar sedikit pilih kasih kepada anak-anak nya, hanya anak yang berbakat yang ia akui. Namun permaisuri tidak begitu ia mencintai anaknya sama rata. Vynlar tumbuh menjadi anak yang kuat, ahli dalam sihir dan bertarung. sedangkan valeryn, ia tumbuh menjadi anak yang lemah, fisiknya yang tidak sekuat vynlar, dan gampang sakit.
Karena itu kaisar tidak terlalu menyayangi valeryn karena kaisar menganggap valeryn anak gagal...
Mau tau kelanjutannya? Bacalah jika anda bersedia.
Pertarungan, pertumpahan darah, kasih sayang, kesedihan, kekuatan, keberanian, perjuangan, kekuasaan, ambisi, dan kehilangan
Semua ada didalam book ini
Jika anda bersedia membaca book ini silahkan saja, saya tidak meminta kalian untuk men-vote cerita ini atau komen di sini, saya hanya ingin kalian menghargai book yang saya buat.
Untuk yang membaca saya ucapkan
𝗍ᥱrіmᥲ kᥲsіһһ
Lunara adalah bentuk dari segala penderitaan yang ada. Perempuan cantik, berlesung pipi, pemilik senyum manis itu berkali-kali di patahkan oleh yang namanya kehidupan.
Dikhianati oleh sahabatnya, tidak di inginkan kehadirannya, menjadi sasaran pembullyan di sekolah, bahkan hingga ia berkuliah, membuat Lunara bertanya-tanya, bentuk dari kebahagiaan itu bagaimana?
Hingga suatu hari, Lunara terbangun di tubuh seorang perempuan cantik yang merupakan tokoh figuran dari sebuah novel berjudul 'With Rana.'
Alessia Lunara namanya, tokoh figuran yang merupakan istri dari seorang tokoh antagonis utama di novel 'With Rana', Javier Brennan.
Tidak banyak di ceritakan tentang sosok Alessia Lunara di novel, ia adalah seorang istri yang di abaikan oleh Javier, kehadirannya hanya sebagai pemanis saja, dimana Javier menggunakannya sebagai tameng agar pemeran utama wanita terhindar dari musuh bisnisnya.
Sosoknya hanya di sebutkan beberapa kali, sebelum akhirnya di ceraikan dan mati di tangan orang-orang yang merupakan musuh bisnis Javier.
Hal yang paling membuat Lunara menangis saat membaca novel itu, ketika Alessia Lunara meninggal seraya memeluk putranya yang baru berusia dua tahun.
~***~
"Jika kau saja sudah tidak sanggup, lantas bagaimana dengan aku?"
~***~