Story cover for As You Wished  by CoffeCandy20
As You Wished
  • WpView
    Reads 63
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 14
  • WpView
    Reads 63
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 14
Ongoing, First published Aug 27
Ini adalah versi Bahasa Indonesia novel As You Wished yang terbit di Dreame dalam bahasa inggris. Novel ini merupakan karya asli milik author, baik versi bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris.

Elior memiliki segalanya yang diimpikan seorang aktor muda. Popularitas, pengakuan, dan masa depan yang gemilang. Namun, di balik sorotan lampu panggung, ia menyimpan rahasia yang bisa menghancurkan kariernya. Cintanya pada Kael, pewaris keluarga terpandang yang dunianya sangat berbeda.

Kael mencintai Elior dengan cara yang hanya bisa ia lakukan. Dari balik bayangan, mendukung tanpa bisa memiliki, melindungi tanpa bisa mengakui. Ketika keluarga menuntutnya menikah dan media mulai mencurigai hubungan mereka, ia harus memilih antara cinta dan kewajiban.

Dalam dunia yang tak pernah mengizinkan cinta mereka bersemi, Elior dan Kael menemukan bahwa kenangan masa remaja adalah satu-satunya tempat di mana mereka bisa bebas. Namun, apakah kenangan cukup untuk bertahan selamanya?

Sebuah kisah tentang cinta yang tak bisa dimiliki, pengorbanan yang tak terucap, dan keindahan dalam kepedihan yang akan membuat hati pembaca berdenyut dalam setiap halamannya.
All Rights Reserved
Sign up to add As You Wished to your library and receive updates
or
#451slowburnromance
Content Guidelines
You may also like
Marriage in Silence [COMPLETED] by Rayamoonlight
79 parts Complete Mature
🪶Cover & ilustrasi by Pinterest Tak semua cinta lahir dari tawa, kadang ia tumbuh dari diam yang panjang. Dan tidak semua pernikahan dimulai dengan kata "iya" dari hati yang rela. Revandra, seorang pilot yang dingin dan tertutup, tak pernah percaya pada cinta yang datang dari rencana manusia. Anindya , gadis pemalu yang memilih hidup sederhana di tengah kemewahan keluarganya. Dengan kesibukan nya sebagai Mahasiswi dan pemilik toko kue, hanya ingin hidup tenang tanpa drama romansa. Tapi hidup berkata lain... Sebuah perjodohan diam-diam mempertemukan dua hati yang belum pernah saling menyapa, dan kebisuan mereka ternyata menyimpan percikan perasaan yang tak disangka. Namun... apakah cinta bisa tumbuh dalam kebisuan? Atau justru tenggelam dalam diam yang tak pernah selesai.? Apakah sunyi ini akan memecah atau malah mengubur kisah mereka selamanya? Di ujung perjalanan, apakah ada ruang untuk bahagia, atau hanya ada sisa-sisa duka yang tersisa dalam diam? _______ ⚠️Cerita ini merupakan karya fiksi. Nama tokoh, tempat, dan kejadian hanyalah hasil imajinasi penulis. Jika terdapat kesamaan dengan kehidupan nyata, itu adalah kebetulan semata dan tidak disengaja. Cerita ini mengandung tema dewasa, konflik keluarga, dan emosi yang kompleks. Bagi yang tidak nyaman dengan topik perjodohan, hubungan dingin, atau dinamika emosional, harap membaca dengan bijak. ⚠️Harap tidak menyalin, mengambil alih, atau menyebarluaskan cerita tanpa izin penulis.
You may also like
Slide 1 of 10
Undisclosed cover
Be Your Girl cover
Marriage in Silence [COMPLETED] cover
Selir Tuan Wiratmodjo cover
Seduce The Goodboy [END] cover
WEDDING VOWS cover
Living Together  cover
Date Me Anyway cover
Kosan Bebas (TAMAT) cover
DAMIAN cover

Undisclosed

48 parts Ongoing

she was never supposed to be known he was never supposed to want her •••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••••• Ghazya yang tengah menikmati kedamaian hidupnya sebagai designer interior tiba tiba menjadi sorotan publik karena pusaran isu yang mengaitkan hubungan dengan salah satu Staf Khusus Kepresidenan, Arnesh Hardiyata. Sebagai bentuk tanggungjawab, Arnesh berusaha mencari tahu info lebih dulu tentang Ghazya sebelum jadi bahan gorengan media dan senjata musuh politiknya. Tapi pencariannya buntu, info tentang Ghazya sulit didapat. Tidak ada jejak digital sedikitpun. Tidak ada history Kartu Kredit apalagi hutang piutang, bahkan catatan medis pun kosong. Seolah olah perempuan itu tidak pernah benar-benar hidup di dunia yang sama. Tentu saja Arnesh akan sangat sulit mendapatkan info tentang Ghazya. Tak tercatat. Tak disebut. Tak diakui. Karena dia adalah anak rahasia dari calon presiden.