Story cover for   BEHIND YOUR SMILE  (End) by cici_coet
BEHIND YOUR SMILE (End)
  • WpView
    Reads 18,731
  • WpVote
    Votes 483
  • WpPart
    Parts 33
  • WpView
    Reads 18,731
  • WpVote
    Votes 483
  • WpPart
    Parts 33
Complete, First published Aug 31
Tujuh tahun.
Itulah waktu yang memisahkan Gabriella dan Gevanio.

Dulu, mereka pernah berjanji untuk selalu bersama, menatap masa depan dari universitas yang sama. Namun janji itu hancur, meninggalkan retakan yang tak pernah terjelaskan. Gevanio hanya tahu satu hal, Gabriella pergi.
Tanpa alasan. Tanpa kata perpisahan.

Kini, takdir mempertemukan mereka lagi.
Sialnya, mereka bukan hanya tinggal di gedung apartemen yang sama, di lantai yang sama, juga bahkan... pintu yang saling berhadapan. Dan lebih parahnya lagi-Gevanio adalah CEO baru di tempat kerja Gabriella. Bos sekaligus mantan, gabungan paling menyulitkan untuk perempuan yang hanya ingin melupakan masa lalu.

Namun di balik senyum Gabriella, tersimpan luka yang tak pernah Gevanio tahu.
Luka yang selama ini ia pendam rapat-rapat.

Sampai kapan Gabriella mampu menyembunyikan semuanya?
Dan apakah Gevanio akan tetap bertahan... ketika akhirnya mengetahui rahasia di balik senyum itu?

    









Start : 3 September 2025
Finish : 18 September 2025



 
⚠️ Ini cerita pertamaku harap maklum jika terdapat banyak kesalahan 
⚠️ Cerita ini hasil pemikiran saya sendiri, jika terdapat kesamaan nama tokoh/adegan apapun itu tidak di sengaja
⚠️Cerita ini hanya ada di Wattpad dan di akun ini jika menemukan cerita ini di aplikasi lain/akun lain jelas itu plagiat.


cover by AI
All Rights Reserved
Sign up to add BEHIND YOUR SMILE (End) to your library and receive updates
or
#371kissing
Content Guidelines
You may also like
Marriage in Silence [COMPLETED] by Rayamoonlight
79 parts Complete Mature
🪶Cover & ilustrasi by Pinterest Tak semua cinta lahir dari tawa, kadang ia tumbuh dari diam yang panjang. Dan tidak semua pernikahan dimulai dengan kata "iya" dari hati yang rela. Revandra, seorang pilot yang dingin dan tertutup, tak pernah percaya pada cinta yang datang dari rencana manusia. Anindya , gadis pemalu yang memilih hidup sederhana di tengah kemewahan keluarganya. Dengan kesibukan nya sebagai Mahasiswi dan pemilik toko kue, hanya ingin hidup tenang tanpa drama romansa. Tapi hidup berkata lain... Sebuah perjodohan diam-diam mempertemukan dua hati yang belum pernah saling menyapa, dan kebisuan mereka ternyata menyimpan percikan perasaan yang tak disangka. Namun... apakah cinta bisa tumbuh dalam kebisuan? Atau justru tenggelam dalam diam yang tak pernah selesai.? Apakah sunyi ini akan memecah atau malah mengubur kisah mereka selamanya? Di ujung perjalanan, apakah ada ruang untuk bahagia, atau hanya ada sisa-sisa duka yang tersisa dalam diam? _______ ⚠️Cerita ini merupakan karya fiksi. Nama tokoh, tempat, dan kejadian hanyalah hasil imajinasi penulis. Jika terdapat kesamaan dengan kehidupan nyata, itu adalah kebetulan semata dan tidak disengaja. Cerita ini mengandung tema dewasa, konflik keluarga, dan emosi yang kompleks. Bagi yang tidak nyaman dengan topik perjodohan, hubungan dingin, atau dinamika emosional, harap membaca dengan bijak. ⚠️Harap tidak menyalin, mengambil alih, atau menyebarluaskan cerita tanpa izin penulis.
You may also like
Slide 1 of 10
PAK ARFAN || Suara dari Lexa [END] cover
Selir Tuan Wiratmodjo cover
Date Me Anyway cover
Anyelir Tak Pernah Layu [LENGKAP] cover
Mr. Duda Next Door [END] cover
Kepincut Duda Tua cover
Sorry, He's Mine! cover
Nightmare cover
Marriage in Silence [COMPLETED] cover
Living Together  cover

PAK ARFAN || Suara dari Lexa [END]

26 parts Complete

✔Jangan lupa follow dan tinggalkan jejak. ✔Just fiction story (tidak ada kaitannya di dunia nyata). ✔Konflik ringan. ✔Apabila tidak suka silahkan tinggalkan story ini tanpa meninggalkan hate komen. ✔Dilarang keras plagiat. Laryssa Alexandra, seorang gadis desa yang beruntung mendapatkan beasiswa di Universitas impian di ibu kota, Jakarta. Dari kecil hingga beranjak dewasa gadis itu sudah terbiasa dengan kehidupan di desa. Memiliki keluarga yang sederhana membuat Lexa tidak berpikiran untuk melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi. Namun siapa sangka, Lexa mendapat beasiswa atas bantuan dari SMA nya yang dulu mendaftarkannya. Dengan berbekal tekad yang kuat dan restu dari kedua orang tuanya membuat Lexa menerima beasiswa tersebut. Hingga pada saat itulah semua kisah cerita ini dimulai. Start : 21 Januari 2023