
[FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA!] Hanya sebuah Cerpen Menceritakan tentang Kalula yang kesepian, lalu bertemu seorang lelaki pembawa kamera di taman malam hari. Sosok itu hadir begitu nyata, namun perlahan mengabur seperti ilusi yang ditinggalkan rasa sepi. Di tengah kebimbangannya antara nyata atau hanya bayangan, lelaki itu kembali muncul menyisakan tanda tanya apakah ia benar-benar ada, atau sekadar bayang-bayang dari kerinduannya sendiri. ⚠️Kisah dalam cerpen ini bukan kisah nyata, melainkan imajinasi belaka⚠️All Rights Reserved
1 part