
Jiwoo, seorang ballerina yang hidupnya teratur, tidak sengaja jatuh hati pada Woonhak, anak band yang penuh kebebasan. Dua dunia berbeda-ballet yang anggun dan musik band yang liar-dipersatukan oleh satu irama yang sama. Saat mimpi mereka masing-masing mulai bertabrakan, Jiwoo dan Woonhak harus memilih: mengejar cinta, atau masa depan yang sudah lama mereka perjuangkan. Di setiap langkah dan ketukan, cinta mereka diuji.All Rights Reserved
1 part