Story cover for 𝗜𝗗𝗘𝗡𝗧𝗜𝗧𝗬 - 𝚏. 𝚛𝚎𝚊𝚍𝚎𝚛 𝚡 𝚞𝚖𝚎𝚖𝚒𝚢𝚊 𝚑𝚊𝚓𝚒𝚖𝚎 by deveandra_
𝗜𝗗𝗘𝗡𝗧𝗜𝗧𝗬 - 𝚏. 𝚛𝚎𝚊𝚍𝚎𝚛 𝚡 𝚞𝚖𝚎𝚖𝚒𝚢𝚊 𝚑𝚊𝚓𝚒𝚖𝚎
  • WpView
    Reads 385
  • WpVote
    Votes 58
  • WpPart
    Parts 8
  • WpView
    Reads 385
  • WpVote
    Votes 58
  • WpPart
    Parts 8
Ongoing, First published Sep 10
Nyatanya banyak hal yang tidak perlu di beritahukan pada dunia, termasuk identitas asli mu. 

"Aku tau aku wanita. Aku juga tau seharusnya aku tidak bertarung. Namun aku ingin membela diriku, aku ingin membantu. Jika aku tidak di perbolehkan bertarung karna aku wanita. Maka aku akan membuang identitas ku."

. 
. 
. 

Arashiyuu Naoya, itu identitas yang [ Name ] buat untuk terus bertarung. Apa yang ia kejar? Apa yang mendorongnya? Bahkan dirinya juga tidak tahu. Sembunyi dari kenyataan, menyembunyikan fakta tentang identitas aslinya, begitulah kehidupannya sejak pindah ke kota makochi. Saat itu ia sedang duduk di bangku SMP. 

Masa dimana ia bertemu dengan seseorang yang menolongnya saat dirinya hampir kalah dari kumpulan kakak kelas yang mengkroyoknya. 
Umemiya Hajime, dia lah yang membantu (name) mengajak dirinya bergabung untuk mengubah kota makochi yang saat itu dianggap sebagai kota yang berbahaya, menjadi lebih aman. 

Hingga sekarang, dirinya berada di furin dengan julukan "𝘔𝘙.𝘕𝘜𝘔𝘉𝘌𝘙 2" berada di sisi umemiya sebagai orang kepercayaannya, menjadi kepercayaan dari teman-temannya. Namun apakah kepercayaan itu akan hancur saat mereka tahu kebenarannya? 

Kebenaran bahwa ia bukan seseorang bernama "Arashiyuu Naoya".


______________________________________________

| ⚠️ 𝗱𝗶𝘀𝗰𝗹𝗮𝗶𝗺𝗲𝗿 ⚠️|

• status : on going
• wind breaker milik Nii Satoru, namun cerita ini milik saya. 
• alur dan konsep cerita murni ide penulis, jika ada kesamaan cerita dengan Fanfic yang lain maka ia benar-benar tidak di sengaja. 
• beberapa alur cerita mirip dengan alur dari anime atau manga nya. 
• penulisan nama F. Reader mengunakan pangilan "Arashiyuu Naoya" Jika ia sedang berdialog dengan karakter yang lain. Namun menggunakan penulisan "[ name ]" dalam penulisan narasi adegan. 
• terdapat beberapa adegan kekerasan dan kata-kata kasar di harapkan bijak dalam memilih konten yang di baca. 
• kinda ooc

___________________
All Rights Reserved
Sign up to add 𝗜𝗗𝗘𝗡𝗧𝗜𝗧𝗬 - 𝚏. 𝚛𝚎𝚊𝚍𝚎𝚛 𝚡 𝚞𝚖𝚎𝚖𝚒𝚢𝚊 𝚑𝚊𝚓𝚒𝚖𝚎 to your library and receive updates
or
#10bofurin
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Thread of the Spring « Dekis Beliard x Reader » (I Wanna Be U) cover
[wind breaker] x reader  cover
BRING YOU || Izana Kurokawa  cover
𝐂𝐀𝐅𝐅𝐄𝐈𝐍𝐄 & 𝐂𝐇𝐀𝐎𝐒; TNMC x READERS cover
Wind Breaker x Sano reader [fem] cover
Unwanted Fate  cover
• The Story • || Rengoku Kyoujurou cover
ASIMETRIS [NOMIN] cover
amour éternel ─ peter x f!reader cover
S2: After Engagement  cover

Thread of the Spring « Dekis Beliard x Reader » (I Wanna Be U)

5 parts Complete

"Jika kau berkenan, sepertinya aku akan sering-sering berkunjung ke taman bunga milikmu." Dekis meraih tangan kanan (Name), kemudian mengecup punggung tangannya lembut. Sejujurnya, (Name) tidak mengerti. Entah sudah berapa lama ia hidup sebagai Dewi Musim Semi, entah semesta atau Olympus yang tidak mengizinkan; tidak pernah sekalipun ia dipertemukan dengan sang Dewa Dunia Bawah. Kecuali pada saat ini. Katanya, Dewa Dunia Bawah adalah dewa yang terkutuk, menginginkan banyak tumbal untuk menjadi penghuni dunianya. Namun, kenapa sosok yang ditemui (Name) adalah laki-laki selembut Dekis Beliard? I Wanna Be U © SAM Story © Rashi Cover © NikishimaKumiko