Story cover for Home [Sol.4ce AU] by gathly_
Home [Sol.4ce AU]
  • WpView
    Reads 491
  • WpVote
    Votes 105
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 491
  • WpVote
    Votes 105
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published Sep 24
3 new parts
Bertemu tanpa sengaja dan memulai perjalanan yang ditakdirkan untuk bersama, dengan pilihan yang bercabang. Gingitsune Gehenna manusia introvert yang cenderung mudah kehabisan baterai sosial, Mikazuki Arion berada ditengah terkadang tenang bagaikan air namun juga meledak bagaikan air mendidih, Harris Caine 'kesendirian dan tak dapat ditebak' mungkin menjadi kalimat paling cocok untuknya, dan Souta si energi tak terbatas yang selalu menyeruak sepanjang hari, keramaian adalah teman hidupnya. 

Menjalani hidup bersama orang yang bukan keluarga memang tak mudah, tapi jika ikatan perasa mereka sudah seperti keluarga bahkan lebih dari keluarga sedarah sekalipun semuanya akan terasa bagaikan sungai yang mengalir deras. Tetapi sedekat apapun hubungan tentu tak luput dari kaya masalah, bisakah mereka menghadapi dengan kepala dingin yang berujung pada definisi rumah yang sebenarnya atau justru sebaliknya? 

Tidak ada yang mengetahui, berdoa saja mereka menggunakan kepala dingin. 


"GENNN BALIKIN BONEKA PINGUIN SOUTAAA," Souta dengan emosi yang meletup-meletup. 

"BODOAMAT AMBIL NOH KALO BISA HAHAHA," tukas Gin dengan nada mengejek. 

"Gausah berantem, ayo makan. Arion udah nunggu," tutur Harris menengahi. 

"Ayo makan jing, laperrrr," Batin Arion dengan keadaan setengah mengantuk. 


Author: gatly_
Start: 7/10/2025
End: -
All Rights Reserved
Sign up to add Home [Sol.4ce AU] to your library and receive updates
or
#439fanfiction
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Class 11.2 || Tokyo Noir Familia [AKAN SEGERA DI REVISI] cover
Soft Gravity - RIONGIN cover
Sugar Mommy?! (GxG) cover
Gin ||TNF cover
We Are Sol.4ce cover
Nocturne Underground [ON-GOING] cover
Pulang cover
JENGGALA cover
Second  cover
Sibling Relationship | Rion & Gin | NO BL! | TNF  cover

Class 11.2 || Tokyo Noir Familia [AKAN SEGERA DI REVISI]

25 parts Ongoing

tentang keseharian anak-anak kelas 11.2 yang diluar nalar (baca aja dulu sapa tau suka. mohon koreksi ya jika terdapat typo atau kesalahan kata-kata pada kalimat) ⚠️DISINI SAYA HANYA MEMINJAM KARAKTER SAJA. CERITA INI TIDAK AKAN ADA SANGKUT PAUTNYA DENGAN KEHIDUPAN GTA5RP MEREKA ATAUPUN VT BAHKAN SAMPAI RL NYA. JADI MOHON UNTUK KERJA SAMANYA YA TEMAN TEMAN!!! #bxb #rioncaine #krojaki #magil #gxg #tnf