Story cover for 𝗧𝗶𝗯𝗮 𝗧𝗶𝗯𝗮 𝗝𝗮𝗱𝗶 𝗕𝘂𝗻𝗱𝗮 [𝗡𝗼𝗺𝗶𝗻] by kkyeomies
𝗧𝗶𝗯𝗮 𝗧𝗶𝗯𝗮 𝗝𝗮𝗱𝗶 𝗕𝘂𝗻𝗱𝗮 [𝗡𝗼𝗺𝗶𝗻]
  • WpView
    Reads 7,244
  • WpVote
    Votes 487
  • WpPart
    Parts 8
  • WpView
    Reads 7,244
  • WpVote
    Votes 487
  • WpPart
    Parts 8
Ongoing, First published Sep 28
Semua bermula ketika Narezka Arjuna Dwipandi, mahasiswa dari fakultas kedokteran hampir menabrak anak kecil saat dirinya hendak berangkat ke kampus. Untungnya tidak sampai ia tabrak. Namun, sepertinya takdir sedang mempermainkannya. Bocah yang hampir di tabraknya itu tiba tiba menangis dan memeluknya sambil memanggil dirinya "Bunda". Bayangkan saja sekaget apa dirinya, tiba tiba saja di panggil bunda sama anak kecil yang ia tidak tau asal usulnya darimana. Terus yang lebih parah lagi, ia adalah seorang laki laki, bagaimana bisa bocah itu memanggilnya bunda? 

Arjuna yang tidak tau akan berbuat apa dengan bocah yang terus menangis itu, akhirnya memutuskan untuk mengajaknya saja ke kampus. Masalah konsekuensi pikirkan nanti, sekarang harus segara ke kampus, kelas akan dimulai 10 menit lagi! 

Dan kalian tau? Ternyata bocah itu adalah anak dari dosen yang mengajar di kelas Arjuna! Tidak salah lagi, takdir sedang mempermainkan dirinya. 

Penasaran dengan ceritanya? Langsung saja ke ceritanya.
All Rights Reserved
Sign up to add 𝗧𝗶𝗯𝗮 𝗧𝗶𝗯𝗮 𝗝𝗮𝗱𝗶 𝗕𝘂𝗻𝗱𝗮 [𝗡𝗼𝗺𝗶𝗻] to your library and receive updates
or
#62jaemin
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
perjodohan//minno cover
Living With My Ex cover
LEBUR cover
Future Intertwined - Yuwin✓ cover
BABY BOY [ JICHEN ] cover
|DIJODOHIN| JUNG JENO & NA JAEMIN cover
amóre || JohnnyTen cover
BOTOL SUSU | NOMIN cover
OBSESSED cover
Twins [NOMIN] cover

perjodohan//minno

22 parts Ongoing

kisah lee jeno yang di jodohkan dengan laki laki bernama naa jaemin, apakah jeno bisa melewati pernikahan atas dasar perjodohan ini? akankah perjodohan ini berakhir dengan bahagia? dari pada penasaran yuk cepetan baca DON'T SKIP VOTE!!!