42 parts Ongoing Cinta pertama tidak pernah benar-benar hilang, ia hanya bersembunyi di sudut hati, menunggu waktu untuk kembali bersemi.
Min Yoongi, seorang produser musik dingin namun konyol, telah menyimpan rahasia besar selama 17 tahun. Sejak masa sekolah, ia jatuh cinta pada sahabat kecilnya, Park Jimin. Namun, rasa itu tidak pernah terucap, hanya terpendam dalam diam dan karya-karyanya. Kini, Yoongi berusia 26 tahun dan hidup dalam kesuksesan, tapi hatinya masih terpaku pada cinta pertama yang tak pernah tersampaikan. Sementara itu, Jimin-pria cantik, imut, dan mungil-menjalani kehidupan yang penuh luka. Menikah muda, kehilangan suami saat hamil besar, dan kini membesarkan anaknya seorang diri sambil mengelola minimarket kecil.
Pertemuan tak terduga antara Yoongi dan Jimin setelah sekian lama menjadi titik awal dari kisah yang penuh air mata dan tawa. Yoongi kembali dihadapkan pada dilema: beranikah ia mengungkapkan perasaan yang telah ia simpan begitu lama? Atau haruskah ia tetap diam, melihat Jimin berjuang sendiri dengan luka dan kenangan masa lalu? Di sisi lain, sahabat-sahabat mereka-Namjoon & Seokjin yang sedang menyiapkan pernikahan, Taehyung & Jungkook yang selalu penuh warna, Hoseok yang ceria, hingga Jihon yang setia mendampingi Jimin-menjadi saksi perjalanan cinta yang terlambat, tapi begitu dalam.
Top : YOONGI, Namjon, Taehyung dan Hoseok
Bottom : Jimin,Seokjin, Jungkook dan Jihon
Bxb
Mpreg