57 parts Ongoing Delapan remaja yang dikirim ke World A, kembali ke World Z untuk menuntaskan takdir mereka. Dunia telah berubah. Dikendalikan oleh mesin, propaganda, dan para pemberontak yang menyebut diri mereka Azurenth. Di balik The Dump, Prestige Academy, Guardian Island, dan Strictland, mereka harus memilih, tunduk atau melawan.
Dipimpin Kael, putra raja, dan Rheon, ciptaan yang ingin menjadi manusia, mereka menyusup, bertarung, dan menyulut perlawanan lewat lagu, emosi, dan pengorbanan. Tapi harga dari harapan tak pernah murah. Dan saat segalanya dipertaruhkan, satu per satu dari mereka harus menjawab, beranikah kita menyelamatkan dunia... jika itu berarti kehilangan orang yang paling kita cinta?