Story cover for Ruang Sunyi by _cherieslullaby
Ruang Sunyi
  • WpView
    Reads 3,174
  • WpVote
    Votes 781
  • WpPart
    Parts 22
  • WpView
    Reads 3,174
  • WpVote
    Votes 781
  • WpPart
    Parts 22
Ongoing, First published Oct 07
22 new parts
"Kamu pernah ngerasa, dunia terlalu berisik sampai kamu gak bisa dengerin dirimu sendiri?"

Clara hidup di bawah bayangan sempurna-dibandingkan, ditekan, dipaksa untuk terus bersinar meski hatinya perlahan redup.
Erzan, si gitaris keras kepala, justru mencari arti hidup di tengah kebisingan panggung dan suara yang tak pernah benar-benar ia pahami.

Dua jiwa yang sama-sama hancur, bertemu di antara denting senar dan langkah yang nyaris patah.
Tapi sebuah malam mengubah segalanya-meninggalkan luka yang tak bisa dihapus waktu.

Ketika mereka kembali bertemu di bawah langit yang sama, apakah maaf masih punya tempat... di antara ruang yang sudah terlalu sunyi?

"Karena kadang, diam bukan berarti hilang. Ia hanya bersembunyi... di dalam Ruang Sunyi."
All Rights Reserved
Sign up to add Ruang Sunyi to your library and receive updates
or
#1gitar
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Detour cover
Baby, Us & the Chaos cover
that boy | fattah, nicole cover
HELLO GABRIELA. cover
JAVANICA cover
Antagonis Figuran cover
COMPLICATED [ END ] cover
Bahu yang pernah Hilang cover
To be With You cover
Loving You  cover

Detour

9 parts Ongoing

"Bukan teladan, cuma seru-seruan."