Story cover for Dewa Juga Butuh Pawang! by KakAnndrew_
Dewa Juga Butuh Pawang!
  • WpView
    Reads 2,353
  • WpVote
    Votes 97
  • WpPart
    Parts 15
  • WpView
    Reads 2,353
  • WpVote
    Votes 97
  • WpPart
    Parts 15
Ongoing, First published Oct 18
Sumpah, hobi gue emang agak laen: naklukin cowok-cowok super yang katanya mustahil didapetin. Dan target utama gue sekarang? Baskara Adhitama. Dewa kampus dari Arsitektur yang badannya kayak pahatan dewa, otaknya selevel profesor. Kata orang dia dingin kayak es, tapi menurut gue, dia cuma nunggu orang yang tepat buat bikin dia meleleh. Ya, orang itu gue. Tapi sebelum nembus benteng utama, gue butuh pemanasan dulu dong. Ada anak gunung kekar, senior artsy, macem-macem lah buat latihan. Ini bukan soal cinta, ini soal pembuktian. Cuma satu pertanyaannya: dia yang bakal bertekuk lutut, atau gue yang malah baper duluan? Idih, amit-amit!
All Rights Reserved
Sign up to add Dewa Juga Butuh Pawang! to your library and receive updates
or
#87musclebottom
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kucing Peniru cover
Transmigrasi: Tokoh yang Tak Pernah Ada [END] cover
Nadira cover
As sincere as a doctor's love (Ending) cover
SURAT MISTERIUS  (FULL COMPLETE BL STORY)  cover
KATO: The Man Who Refused to Wake Up  cover
Ramadhan cover
Malam Tak Terduga di Rumah Bima cover
Demi Susu Anak (TAMAT) cover
POROS (di jinak kan kuli) cover

Kucing Peniru

9 parts Ongoing

Menceritakan seorang pemuda tampan bernama Bimo yang dikutuk menjadi seekor kucing akibat kesalahannya sendiri. Untuk mematahkan kutukan tersebut, Bimo harus tidur dengan 1000 pria. Apakah Bimo berhasil mematahkan kutukan tersebut? Atau mungkin dia akan menjadi kucing selamanya?