Story cover for KIREI by hyeonwoo9812
KIREI
  • WpView
    Reads 2,125
  • WpVote
    Votes 369
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 2,125
  • WpVote
    Votes 369
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Oct 25
Kirei Alyne seorang perempuan introvert yang kembali ke Indonesia setelah menerima tawaran jabatan baru oleh bosnya.

Namun ketika dia baru saja tiba di Indonesia, dia bertemu dengan Gyzell Autumn. Seorang wanita yang berstatus istri orang yang tiba-tiba datang menghampiri nya dan mengaku pacarnya di masa lalu.

Di tengah Gyzell yang terus berusaha mendekati nya. Dia juga bertemu Chalondra Leyna, seorang artis yang sedang naik daun yang ikut datang mendekati nya dan meramaikan kegilaan hidupnya.

Akankah Kirei akan luluh dengan salah satu dari wanita dewasa dan gadis muda tersebut? Apa Kirei akan melarikan diri dari kegilaan mereka? Ataukah Kirei akan menunjukan sifat dan sikap aslinya yang sebenarnya?




*HANYA CERITA FIKSI
MOHON MAAF JIKA ADA PERSAMAAN NAMA, TEMPAT, KARAKTER, CAST (HANYA FIKSI/IMAJINASI) DAN YANG LAINNYA
CERITA INI DI BUAT BERDASARKAN IMAJINASI SEMATA
All Rights Reserved
Sign up to add KIREI to your library and receive updates
or
#951lesbi
Content Guidelines
You may also like
Boss Trouble S2 (After mariage) by Veiddss
32 parts Ongoing
𝙎𝙞𝙣𝙤𝙥𝙨𝙞𝙨 : Karena setelah "Aku bersedia", kisah mereka baru saja dimulai... Alea Celestine kini bukan hanya asisten pribadi CEO paling menyebalkan sedunia-dia adalah istri dari Eveline Selene, wanita dingin yang kini menjadi pusat dunianya. Tapi kehidupan setelah pernikahan tidak selalu seindah dongeng. Dari urusan rumah tangga yang penuh kejutan, tekanan pekerjaan yang tak kunjung reda, hingga kenyataan bahwa Eveline ternyata... jauh lebih bawel dan mesum dari yang Alea bayangkan-pernikahan ini datang dengan segala bentuk kekacauan, kebahagiaan, dan cinta yang tidak biasa. Karena cinta bukan akhir dari cerita-cinta adalah proses panjang untuk terus memilih satu sama lain. Siapkah Alea dan Eveline menghadapi kehidupan setelah pernikahan? Boss Trouble S2 bukan sekadar kelanjutan-ini adalah perjalanan dua orang keras kepala yang mencoba bertahan... bersama ⚠𝐏𝐞𝐫𝐢𝐧𝐠𝐚𝐭𝐚𝐧⚠ Cerita ini mengandung kata-kata kasar serta unsur LGBT. Jika kalian merasa tidak nyaman dengan konten tersebut, silakan berhenti membaca. Harap dibaca dengan bijak. 𝙎𝙩𝙖𝙩𝙪𝙨 : C͏e͏r͏i͏t͏a͏ k͏e͏-3 (Sequel) St͏a͏r͏t͏ : Rabu-11-Juni-2025 finished : - ⚠️‼️ 𝘚𝘦𝘭𝘶𝘳𝘶𝘩 𝘪𝘴𝘪 𝘤𝘦𝘳𝘪𝘵𝘢 𝘪𝘯𝘪 𝘢𝘥𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘮𝘶𝘳𝘯𝘪 𝘩𝘢𝘴𝘪𝘭 𝘬𝘢𝘳𝘺𝘢 𝘢𝘶𝘵𝘩𝘰𝘳. 𝘋𝘪𝘭𝘢𝘳𝘢𝘯𝘨 𝘬𝘦𝘳𝘢𝘴 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘮𝘦𝘯𝘺𝘢𝘭𝘪𝘯, 𝘮𝘦𝘯𝘨𝘢𝘮𝘣𝘪𝘭 𝘢𝘭𝘶𝘳, 𝘢𝘵𝘢𝘶 𝘮𝘦𝘮𝘱𝘶𝘣𝘭𝘪𝘬𝘢𝘴𝘪𝘬𝘢𝘯 𝘶𝘭𝘢𝘯𝘨 𝘥𝘢𝘭𝘢𝘮 𝘣𝘦𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘢𝘱𝘢 𝘱𝘶𝘯 𝘵𝘢𝘯𝘱𝘢 𝘪𝘻𝘪𝘯. 𝘔𝘰𝘩𝘰𝘯 𝘩𝘢𝘳𝘨𝘢𝘪 𝘬𝘦𝘳𝘫𝘢 𝘬𝘦𝘳𝘢𝘴 𝘢𝘶𝘵𝘩𝘰𝘳. 𝘑𝘢𝘥𝘪𝘭𝘢𝘩 𝘱𝘦𝘮𝘣𝘢𝘤𝘢 𝘺𝘢𝘯𝘨
The Marriage Business by Veiddss
60 parts Ongoing
𝙎𝙞𝙣𝙤𝙥𝙨𝙞𝙨: Sudah satu bulan sejak Veronica Brynn dan Erika Kendran resmi menikah-bukan karena cinta, tapi karena perjodohan sialan hasil transaksi bisnis keluarga mereka. Veronica, seorang CEO dingin dan manipulatif, menjalani hidupnya seperti biasa, seolah pernikahan ini tak pernah terjadi. Erika, mahasiswa berjiwa bebas yang ogah diatur, juga tak ambil pusing. Mereka tinggal di rumah mewah yang sama, berbagi atap, tapi bukan kehidupan. Tak ada kehangatan, tak ada keintiman. Hanya dua orang asing yang menjalani hari-hari mereka tanpa saling menyentuh urusan satu sama lain. Namun, sampai kapan? ⚠𝐏𝐞𝐫𝐢𝐧𝐠𝐚𝐭𝐚𝐧⚠ Cerita ini mengandung kata-kata kasar serta unsur LGBT. Jika kalian merasa tidak nyaman dengan konten tersebut, silakan berhenti membaca. Harap dibaca dengan bijak. 𝙎𝙩𝙖𝙩𝙪𝙨 : Completed ✅ C͏e͏r͏i͏t͏a͏ k͏e͏-2 St͏a͏r͏t͏ : Jumat-04 -April-2025 finished : Kamis-12-Juni-2025 ⚠️‼️ 𝘚𝘦𝘭𝘶𝘳𝘶𝘩 𝘪𝘴𝘪 𝘤𝘦𝘳𝘪𝘵𝘢 𝘪𝘯𝘪 𝘢𝘥𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘮𝘶𝘳𝘯𝘪 𝘩𝘢𝘴𝘪𝘭 𝘬𝘢𝘳𝘺𝘢 𝘢𝘶𝘵𝘩𝘰𝘳. 𝘋𝘪𝘭𝘢𝘳𝘢𝘯𝘨 𝘬𝘦𝘳𝘢𝘴 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘮𝘦𝘯𝘺𝘢𝘭𝘪𝘯, 𝘮𝘦𝘯𝘨𝘢𝘮𝘣𝘪𝘭 𝘢𝘭𝘶𝘳, 𝘢𝘵𝘢𝘶 𝘮𝘦𝘮𝘱𝘶𝘣𝘭𝘪𝘬𝘢𝘴𝘪𝘬𝘢𝘯 𝘶𝘭𝘢𝘯𝘨 𝘥𝘢𝘭𝘢𝘮 𝘣𝘦𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘢𝘱𝘢 𝘱𝘶𝘯 𝘵𝘢𝘯𝘱𝘢 𝘪𝘻𝘪𝘯. 𝘔𝘰𝘩𝘰𝘯 𝘩𝘢𝘳𝘨𝘢𝘪 𝘬𝘦𝘳𝘫𝘢 𝘬𝘦𝘳𝘢𝘴 𝘢𝘶𝘵𝘩𝘰𝘳. 𝘑𝘢𝘥𝘪𝘭𝘢𝘩 𝘱𝘦𝘮𝘣𝘢𝘤𝘢 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘣𝘪𝘫𝘢𝘬 𝘥𝘢𝘯 𝘣𝘦𝘳𝘵𝘢𝘯𝘨𝘨𝘶𝘯𝘨 𝘫𝘢𝘸𝘢𝘣. Terimakasih.
You may also like
Slide 1 of 10
Baby Aira cover
Boss Trouble S2 (After mariage) cover
𝐊𝐄𝐓𝐔𝐀 𝐁𝐄𝐌 𝐕𝐒 𝐌𝐈𝐒𝐒 𝐃𝐏𝐑 cover
Life Partner cover
LOVE BETWEEN US cover
Selir Tuan Wiratmodjo cover
Love Behind Bullet [END] cover
The Marriage Business cover
JEJAK DUA RASA cover
gadis kecil milikku cover

Baby Aira

40 parts Complete

FOLLOW DULU SEBELUM BACA 🥰 Di bawah langit malam yang sepi, seorang balita kecil menatap bulan dengan mata basah. Wajah putihnya tertutupi debu jalanan, mata jernihnya menatap cahaya rembulan. . "Aila nda minta di lahilkan..." bisiknya lirih. . "Aila ingin punya olang tua... tenapa hanya Aila yang nda punya olang tua..." ______ Hanya suara hati yang terdengar, tenggelam di antara dinginnya malam dan bintang yang bertaburan. . Ketika sebuah bintang jatuh melintasi langit, Aila menutup mata kecilnya rapat-rapat. . Mungkinkah harapannya terkabul-mendapatkan sebuah pelukan hangat dan sepasang orang tua yang bisa menyebut namanya? . Atau justru takdir kembali menguji balita kecil itu dengan kesepian yang lebih dalam?