Story cover for Unrequited Love | KengNamping by PeterLee_7
Unrequited Love | KengNamping
  • WpView
    Reads 584
  • WpVote
    Votes 93
  • WpPart
    Parts 6
  • WpView
    Reads 584
  • WpVote
    Votes 93
  • WpPart
    Parts 6
Ongoing, First published Oct 31
4 new parts
Namping, pemuda kelas 3 SMA berusia 18 tahun yang hidup susah sejak ia berusia 10 tahun. Ditinggalkan sang ayah yang memilih hidup bersama wanita lain. Namping pikir ia akan hidup bahagia walau hanya berdua dengan ibunya, nyatanya sang ibu jatuh sakit dan didiagnosis mengidap kanker otak stadium akhir. Namping berharap ibunya bisa sembuh, namun karena keterbatasan biaya akhirnya sang ibu meninggal dunia.

  Setelah hidup sebatang kara, Namping yang masih duduk di bangku SMA terpaksa harus bekerja paruh waktu di sebuah cafe untuk menghidupi dirinya sendiri. Tanggung jawab di pundaknya terasa semakin berat kala ia juga harus membayar uang sekolahnya.

  Di suatu hari, Namping kembali bertemu dengan sang ayah. Bukan reuni seperti yang ia harapkan, sang ayah malah dengan enteng ingin menjualnya kepada pria bernama Smith. Namun di saat yang sama, seorang pria berkata dengan lantang ingin membelinya. Entah terselamatkan atau tidak, Namping akhirnya berada di genggaman pria itu.

Siapakah pria itu?
Apa tujuannya?
All Rights Reserved
Sign up to add Unrequited Love | KengNamping to your library and receive updates
or
#74couple
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
[DISCONTINUED] Brother's side - KengNamping  cover
Love in Friendship (CP Domundi) ☑️ cover
Dad, Do You Hate Me? (TutorYim)  cover
Give me your Heart, i give you my heart cover
Death Twice  cover
Unwanted Fate  cover
Child From The Future  cover
RANDOM MOMENT (TianZiyu 🍋🐟🌽💙💛) cover
Waiting for you - KengNamping cover
JENGGALA cover

[DISCONTINUED] Brother's side - KengNamping

10 parts Ongoing

Demi kedua orangtuanya bahagia, Harit dan Namping terpaksa harus berpisah. Harit berjuang keras mempertahankan hubungan mereka, hingga akhirnya Ayahnya luluh. Namun, saat saat bahagia itu tidak berlangsung lama. Sebuah suara misterius membawanya terbangun dari koma, meninggalkan rasa gelisah yang mendalam. Akankah takdir memisahkannya dari Namping?