(Brother Hood - anak ke-3)
Hati Lucy Romanova hancur berkeping-keping setelah calon suaminya tewas di tangan musuh. Untuk melarikan diri dari kesedihan dan keluarganya, ia mengembara tanpa tujuan, hingga terdampar di Italia. Sebuah negara yang terlarang bagi keluarganya.
Di sana, ia malah mendapatkan pekerjaan sebagai sopir dari Vincent de Sario, seorang bos mafia yang karismatik dan penuh teka-teki. Hati Lucy yang dingin dan terkunci rapat, perlahan terusik oleh pesona Vincent. Namun, bagaimana jika Vincent ternyata bukan hanya menaruh hati padanya, tetapi juga membawa Lucy kembali ke dalam bayang-bayang bahaya?
Sanggupkah Vincent meluluhkan hati Lucy dan menghadapi keluarga Romanova, yang ternyata adalah penguasa tersembunyi Eropa dan Amerika?
Obsesi yang mengatasnamakan cinta. Merenggut, menarik, memaksanya untuk berjalan di dalam kegelapan.
Nour Valle Lenero merelakan kehidupanya dikendalikan oleh sosok suami yang misterius. Isaac Mallen Vargas-pria kejam berhati dingin yang mampu membunuh tanpa pandang bulu.
Mencoba berlari dari dekapan kegelapan malah membuatnya semakin dirundung ketakutan. Ketika ia menjerit membeberkan semua ketakutan serta rasa sakitnya selama ini akibat obsesi pria itu, dengan entengnya dia membalas,
"Aku tak pernah menyakiti dirimu. Ketakutanmu akan diriku lah yang menyakiti dirimu sendiri. Aku malah sangat ... mencintaimu, Istriku."
WARNING!!! 21+
TERDAPAT BANYAK ADEGAN KEKERASAN, SEX, DAN PEMBUNUHAN BERDARAH SERTA KATA-KATA KASAR! HARAP BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN.