GEEK PLAY LOVE
  • Reads 1,799,704
  • Votes 57,323
  • Parts 13
  • Reads 1,799,704
  • Votes 57,323
  • Parts 13
Complete, First published Jun 02, 2015
Dari penulis A Wedding Come True dan My Bittersweet Marriage:
Jasmine jatuh cinta pada Dinar, seorang geeky software engineer yang memiliki masa lalu jauh dari indah dan Jasmine bertekad akan menunjukkan kepada Dinar bahwa cinta bisa membawa mereka menuju masa depan yang berbeda.
***
Sejak pertemuan pertama dengan Dinar di kedai kopi, Jasmine menaruh hati pada pria itu. Jasmine tidak menyangka akan bisa mengenal Dinar lebih jauh. Namun berkat sebuah keberuntungan dalam petaka, Jasmine  menjadi sedikit lebih dekat dengan Dinar. Ketika keduanya mulai sering bertemu dan menyadari perasaan masing-masing, Jasmine justru semakin sulit mendapatkan tempat dalam hidup Dinar. Dinar yang sibuk dengan dunia dan pencapaiannya sendiri, tanpa memiliki kesadaran untuk melibatkan Jasmine. Sementara itu, Dinar-yang dihantui trauma masa lalu-tidak bisa membuat keputusan. Apakah dia harus kembali melarikan diri dari cinta? Atau menghadapi rasa takutnya dan berjuang demi bisa mempertahankan Jasmine di sisinya?
***
Peringatan: Ada bagian dalam cerita ini yang menjelaskan mengenai bunuh diri dan keinginan bunuh diri secara mendetail.
All Rights Reserved
Sign up to add GEEK PLAY LOVE to your library and receive updates
or
#303nerd
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SERA cover
Segala Masa Lalu Kita cover
Setelah Menikah, Lalu Apa? cover
Sweet Disaster cover
Have Fun [21+] cover
Nira dan Dunia Kana cover
The H Story cover
How Can I Move On? cover
Cincin Bermata Zamrud cover
Behind The Velvet Veil [END] cover

SERA

41 parts Ongoing

Sera Abigail, menjual tubuhnya demi bertahan hidup pada pria-pria yang haus pelarian. Hingga takdir membawanya pada seseorang yang salah, ayah dari sahabatnya sendiri. Seorang pria dengan kehidupan sempurna, mapan, berwibawa, dan sudah berkeluarga. Di balik hubungan terlarang yang mulai menjeratnya, Sera menyimpan satu tujuan lain, mengungkap kebenaran tentang kematian ibunya. Akankah Sera terus tenggelam dalam hubungan terlarang atau melepaskan perlindungan semu yang selama ini ia genggam?