Story cover for INFINITY by Ishikawa_Emi
INFINITY
  • WpView
    Reads 135
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 135
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published Jun 12, 2015
Bagaimana jika kau dengan tak sengaja, menemukan sesuatu yang menurutmu... Aneh?
Bagaimana jiika kau mau tak mau, dipaksa untuk menjaga benda itu, atau nyawamu melayang?
Bagaimana jika kau, tiba-tiba, menemukan suatu makhluk tampan, yang tak kau ketahui nama dan asal-muasalnya?
Bagaimana jika kau melihat dengan mata kepalamu sendiri, tubuhmu diambil alih oleh makhluk itu?
Bagaimana kau akan menjalani hidup, jika kau mengalami hal-hal seperti itu?

Namanya adalah Erika Berryl. Perempuan kelas 2 SMA itu selalu berada dalam ambang kesedihan. Hidupnya penuh dengan drama kehidupan. Selalu dicemooh, dihina, dan dibully habis-habisan. Semua orang di sekolah dan di lingkungan hidupnya membenci dan menjauhi dirinya layaknya parasit di muka bumi ini. Mungkin menangis adalah hobinya. Keluarga? Ayahnya selalu mabuk-mabukkan semenjak Ibunya meninggal semasa perempuan itu masih kecil. Yah, karena perempuan itu, aku harus turun ke dunia, dan menanggung tugas menyebalkan ini. -???-

Aku tidak tahu namanya, bahkan aku tidak mengenalnya, tapi dia mengenaliku. Dia aneh, dan jangan lupakan tentang bodoh. Berperilaku seenaknya sendiri. Mengaku keluar dari benda yang kupungut di taman itu, bukankah itu terlalu mengada-ada? Sudah cukup hidupku dipenuhi dengan masa-masa kelam, kenapa harus ditambah dengan kehadiran makhluk bodoh ini? -Erika-
All Rights Reserved
Sign up to add INFINITY to your library and receive updates
or
#53infinity
Content Guidelines
You may also like
HTS (Hubungan Tentang Status) by Dilandita
28 parts Complete
"Lo percaya hubungan tanpa status nggak?" Ara menatap Ale dengan heran, "Kenapa tiba-tiba lo nanya begitu?" "Gue pengen tau aja pendapat lo." "Kalau gue rasa sih nggak bakal ada manusia yang mau menjalani hubungan tanpa status. Kalaupun awalnya dia nerima, pasti lama kelamaan dia bakal nuntut sebuah kata yang disebut 'status' itu sendiri." Ale hanya mangut-mangut mendengar jawaban Ara. Lalu, sebuah ide muncul dikepalanya. "Kita coba yuk?" "Coba apaan?" Tanya Ara heran. "Coba HTS-an." "Nope, lo gila ya?" "Lo takut ya Ra?" Tantang Ale. "Siapa bilang gue takut? Gue cuma males ngikutin permainan gila lo itu." "Ayolah Ra. Lagian ini efektif." "Efektif apaan?" "Efektif menjauhkan makhluk-makhluk yang bernama cewek dari pandangan gue." "Lah gue kan cewek?" "Kecuali lo, Kiara Nabila." Ujar Ale. "Lagian ada keuntungannya buat lo." "Apa keuntungannya?" "Lo nggak perlu ngelabrak lagi cewek-cewek yang ada hati sama gue." "Deal." Ucap Ara tanpa pikir panjang. Begitulah 'permainan' itu dimulai. Tetapi mereka lupa, siapa yang bermain api maka harus siap juga untuk terbakar. Yeaaaaay.. Cerita kedua dimulaaaaiiiiiii.. Kali ini ada Ara dan Ale, si duo bersahabat yang bertolak belakang sedang memulai cerita mereka. Mari dibaca, comment, dan vote yaaa.. Salam Sayang, Dilandita Note: Jangan menambah dosa dengan mengcopy paste dan meremake hasil karya penulis. Cover diambil dari Pinterest, jadi jika ada kesamaan dalam cover mohon dimaafkan, namanya juga dunia maya. Terima kasih.
Air Mata Elara  by yukipikaa
30 parts Ongoing
"Lingkungan ini sungguh toxic, Sya. Padahal ini SMP impian ku." -Elara Lovelya Evanzha- "Aku bakal terus nemenin kamu dan aku gak mau, El. Lihat kamu punya banyak trauma bullying karena aku tahu rasanya di-bully itu gimana." -Rasya Erga Arsyaka- Cerita ini asli karangan author, jika ada kesamaan itu ketidaksengajaan dan tidak bermaksud melanggar hak cipta. Dan plagiat silahkan pergi jauh ❗⚠️ Mohon maaf karena cerita ini sedikit disertai dengan Bahasa Jawa, dan juga ada kata-kata yang kasar, mohon pengertiannya. °°° Semua orang merasa bahagia ketika ia diterima di salah satu sekolah impian, akan tetapi itu menjadi hal yang berbalik bagi seorang gadis berambut kepang yang bernama Elara. Dia sama sekali tidak merasakan kebahagiaan apapun saat dia diterima di SMP impiannya, malah yang ia rasakan hanya sebuah kesengsaraan, kebohongan, penyiksaan, bahkan masa putih biru bagi Elara adalah jebakan neraka. Namun, itu berubah setidaknya 40% saat ia bertemu dengan seorang laki-laki tampan yang bernama Rasya, awalnya Elara tidak menyangka jika Rasya selalu baik dan menolongnya walaupun Rasya dikenal begitu cuek dan dingin, bahkan Rasya sering membela Elara saat gadis itu mengalami perundungan. Akankah Rasya bisa membuat Elara bertahan di dalam lingkungan penuh pembullyan yang tidak kenal ampun? °°° Semoga kalian enjoy dengan cerita ini and jangan lupa tinggalkan jejak seperti vote dan komen. Dan hargai penulis dengan cara tidak menjiplak karya nya. Start: 28-9-2024 Finish: - Note: Seluruh chapter sedang direvisi dan sebagian chapter alurnya akan diubah, jadi mohon dimaklumi jika kalian menemukan komentar yang tidak sesuai dengan isi ⚠️.
You may also like
Slide 1 of 10
Teach Me [Hiatus] cover
Perkara Cinta Yumna cover
L A R A (Falling and Love) ✔ cover
HTS (Hubungan Tentang Status) cover
Pangeran Bagi Putri cover
Dear Heartbeat [COMPLETED] cover
Air Mata Elara  cover
Untung Sayang  cover
Diary Ayra: Cerita Cinta SMA cover
Keano cover

Teach Me [Hiatus]

8 parts Complete

Selamanya, tidak akan pernah ada yang sempurna. Dan ada perbedaan diantara kita, aku pengangum rahasia yang tak bisa aku ungkapkan - Gerhana Mahendra