Just Try to Blend In
  • Reads 1,637
  • Votes 135
  • Parts 14
  • Reads 1,637
  • Votes 135
  • Parts 14
Ongoing, First published Jun 20, 2015
Menjadi setengah vampir dan setengah manusia kadang sulit. Dan kini, aku memutuskan untuk melarikan diri dari dunia kelahiranku, dunia para vampir. Aku menemukan dunia baru yang normal, di mana aku bisa menjadi seperti yang kumau. Kini, aku harus bisa membaur dengan para manusia biasa. 

Kehidupan di dunia baruku merupakan perjuangan. Aku bertemu dengan sekelompok gadis populer di SMA, punya tetangga yang super penasaran, bersahabat dengan pemburu kaumku sendiri, dan ... ditaksir oleh seorang manusia. Jadi, ketika sisi vampirku mulai kelewat batas, aku harus bisa mengendalikannya agar bisa terus membaur dengan manusia biasa. Terkadang, ini bisa jadi perjuangan terberatku.

***
Cool cover by @aotsuki_chan
All Rights Reserved
Sign up to add Just Try to Blend In to your library and receive updates
or
#288newyork
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Starla cover
VIENNO LAKARSYA cover
Lauhul Mahfudz  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
My Maid 21+ cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Pewaris Tunggal 1 [NEW VERSION] cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
ALFA  cover
Cerita 18+Only  cover

Starla

24 parts Ongoing

Menceritakan tentang seorang gadis Sma bernama Starla Ayu Febriana yang bertansmigrasi kedalam tubuh kecil sang antagonis yang memiliki nama yang sama dengannya yaitu Starla Lennox. Bingung mau buat deskripsi kayak apa. Jadi kalau penasaran langsung baca aja ya? * * * * * #1- Posesif (26/11/24) #1- Antagonis (27/11/24) #1- Transmigrasi (28/11/24) #1- Imut (28/11/24) #1- Lucu (02/12/24) #1- Starla (02/12/24)