The Detective 4 : A Scandal In Bahrelway
  • Reads 11,764
  • Votes 1,095
  • Parts 12
  • Reads 11,764
  • Votes 1,095
  • Parts 12
Complete, First published Jul 03, 2015
Formasi baru EG Group kini sudah lengkap, dan inilah saatnya bagi satu kelompok penyidik ini untuk memperlihatkan kemampuan menyidik mereka yang dinaungi legenda dari pendahulunya.

Di siang hari yang senggang, Hendra datang ke ruangan EG Group dengan seorang guru bernama Bu Amy. Mereka membawa sebuah kabar buruk : Ada seorang anak murid yang memiliki foto - foto aib tentang orang - orang yang berada di SMP Negeri 7, tempat di mana Bu Amy bekerja. Foto ini dimiliki oleh seorang anak bernama Jamie Arsena, dan dia akan menggunakan foto itu sebagai senjata kelulusannya.

Dengan bantuan Hendra, EG Group berusaha merebut foto - foto itu. Tapi, yang mereka hadapi bukanlah seorang murid biasa. Walau begitu, EG Group tidak sendirian, karena ada anak - anak yang menamai diri mereka dengan sebutan "Levitator" yang siap membantu. Tugas mereka adalah untuk merebut foto - foto aib itu dari Jamie, dan menghindarkan sebuah skandal besar terjadi. Bisakah mereka mengakhirinya dengan baik?
All Rights Reserved
Sign up to add The Detective 4 : A Scandal In Bahrelway to your library and receive updates
or
#525foto
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Detective Yoshi 2 : Misteri Hilangnya Rima cover
The Detective 3 : Adventure of Accountant's Hair cover
Sanggar sihir nusantara cover
The Grey Control  cover
Dipta and 3 Idiots cover
CEO Versus Dokter (Republish)  cover
eksistensi pelipur lara, hendery ✓ cover
Analogi Rasa cover
TERROR cover
GenFest 2021: Fantasy cover

Detective Yoshi 2 : Misteri Hilangnya Rima

9 parts Complete

•Seri kedua dari serial "Detective Yoshi"• Kali ini Yoshi dihadapkan dengan kasus menghilangnya seorang anak bernama Rima. Seorang anak SMP yang dinyatakan hilang oleh kedua orang tuanya tanpa sebab yang jelas. Dalam proses hilangnya Rima, tak ditemukan petunjuk yang membantu untuk melacak jejaknya, seolah dia menghilang begitu saja. Apakah alasan Rima menghilang? Bisakah Yoshi menemukan Rima?