Seven Serpents
  • Reads 18,361
  • Votes 1,886
  • Parts 21
  • Reads 18,361
  • Votes 1,886
  • Parts 21
Complete, First published Aug 13, 2015
Bermula dari sebuah mimpi yang aneh namun terasa sangat nyata, Nikolai Trevor, pelajar SMA, menemukan bahwa mimpi tersebut adalah hasil manipulasi seseorang. Berkat kejeniusannya, ia berhasil membongkar pelaku di balik kejadian itu yang ternyata adalah seorang malaikat bernama Anthonius Putra alias Tony. Mahkluk eternal itu meminta Nikolai untuk membantunya dalam menyelidiki suatu kasus misterius yang disinyalir akan membawa bencana bagi umat manusia. Bersama tiga teman lainnya dari IRIS (International Republic of Indonesia School), Nikolai sepakat untuk membuat kontrak kerjasama dengan Surga, meskipun ia sama sekali tidak pernah mempercayai adanya tuhan.
All Rights Reserved
Sign up to add Seven Serpents to your library and receive updates
or
#988devil
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
GEMINTANG MILLENIAL cover
A VILLAIN'S SECRET  cover
Jerk [Lucas ; Doyeon]✔ cover
TOPING BUMI cover
JADI COWO cover
TPE : Seven Rivalry (2014) cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
[END] PREFACE: THE MOON MADE ME DO IT cover
Kamuflase [5/5 END] cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover

GEMINTANG MILLENIAL

12 parts Ongoing

Gemintang yang baru lulus SMA di tahun 2024 mengalami time travel ke tahun 2001. Terbangun menjadi Abimanyu, pelajar yang harusnya sudah meninggal di tahun 2001. Di 2001, banyak hal yang terjadi berhubungan dengan masa depannya. Dimulainya kisah cinta Papa dan Mama, cinta pertama yang membuat Tantenya menunggu 23 tahun, juga kasus pembunuhan yang sedang dipecahkan sang papa di masa depan. Apakah kembali ke 2001 membuat Gemintang bisa membantu Papa di 2024? - ib: twinkling watermelon drama