Maafkanku Sayang, Aku Terlalu Takut untuk Kehilanganmu Jika Aku Berharap Lebih
  • Reads 2,619
  • Votes 64
  • Parts 5
  • Reads 2,619
  • Votes 64
  • Parts 5
Ongoing, First published Sep 22, 2015
Bukanlah perkara mudah untuk bisa mengungkapkan apa yang kita rasakan kepada seseorang yang kita harapkan kehadirannya. Rasa takut yang kian menghampiri membuat kita jadi lupa diri, siapa kita dan apa maksud kita untuk bisa bersamanya, bahkan kita akan kehilangan keseimbangan pikiran ketika berada disampingnya.

Apa yang akan kita ucapkan selanjutnya, apa yang akan dia jawab, seperti itulah perasaan yang kian menghantui disetiap pertanyaan. 

Memang bodoh mungkin ketika kita menyembunyikan perasaan kita terhadap dia yang kita banggakan, dia yang selalu hadir dalam tiap baris doa kita, dia yang selalu kita bicarakan bersama sahabat, dia yang kita ceritakan kepada kedua orang tua kita, dan dia yang selalu membuat kita tersenyum dengan sendirinya tanpa kita sadari.

Penasaran dengan Kisahku mari membaca di http://www.hipwee.com/list/maafkanku-sayang-aku-terlalu-takut-untuk-kehilanganmu-jika-aku-berharap-lebih/
All Rights Reserved
Sign up to add Maafkanku Sayang, Aku Terlalu Takut untuk Kehilanganmu Jika Aku Berharap Lebih to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Antagonist Badas Couple!! cover
FIX YOU cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
My Maid 21+ cover
VANILA ANASTASIA [ OPEN PO ] cover
Lauhul Mahfudz  cover
Starla cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
 ARGALA cover

Antagonist Badas Couple!!

40 parts Ongoing

Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpus sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang! "Buku aneh" "Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue" "Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!" Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti?