Kebisuan
  • LECTURAS 53,914
  • Votos 1,725
  • Partes 13
  • LECTURAS 53,914
  • Votos 1,725
  • Partes 13
Continúa, Has publicado abr 08, 2013
Bayangan...

Ada namun terabaikan, terlihat namun tak dihiraukan. Bayangan hanya akan mengikuti tanpa tahu apa yang akan di dapatnya. Dia hanya di takdirkan untuk ada namun tak akan pernah dianggap. Diremehkan hanya karena tak bisa berbaur. Melawan? Itu hanya akan sia-sia. Yang bisa dilakukannya hanya menjalani takdir dalam diam.

Yah… aku hanya diam seperti halnya bayangan.

'Saat yang Bisu berkata'
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir Kebisuan a tu biblioteca y recibir actualizaciones
O
#107juna
Pautas de Contenido