Story cover for Halte 01 by darklight04
Halte 01
  • WpView
    Reads 600
  • WpVote
    Votes 29
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 600
  • WpVote
    Votes 29
  • WpPart
    Parts 1
Complete, First published Sep 26, 2015
Menurut orang-orang, Halte 01 adalah tempat terangker di kota.

Beberapa tahun silam, sebuah kecelakaan besar terjadi. Sejak saat itu, sering terdengar isak tangis disertai jerit kesakitan dan penampakan-penampakan di sana.

Menurutku, Halte 01 adalah tempat yang menyenangkan. Karena di sanalah pertama kalinya aku bertemu denganmu

Kamu tengah tertidur sambil bersandar ke tiang halte. Wajah damaimu menenangkanku. Kamu membuatku merasakan sesuatu yang belum pernah aku rasakan.

Kamu tahu rasa suka? Ya, aku menyukaimu.
Kamu tahu cinta? Ya, aku mencintaimu.

Sayangnya dunia kita berbeda. Tidakkah kamu merasa sedih akan hal itu?
All Rights Reserved
Sign up to add Halte 01 to your library and receive updates
or
#10bis
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
PSIKOPAT GIRL cover
Mantra Penghancur Moral cover
Twins On Twist  : Story Urban Horror cover
Gentayangan di Kereta Terakhir cover
jangan percaya seseorang cover
help me!! [ End ] cover
Lengah Dikit Oversharing sama Kang Cilok (JOONGDUNK) cover
Misteri Hutan Terlarang  cover

PSIKOPAT GIRL

50 parts Complete

Kalian menganggap psikopat itu jahat? gila? suka akan darah dan penderitaan orang lain? salah... dibalik ke kejaman psikopat ada sesuatu yang tersembunyi, sebuah perasaan yang lama terpendam namun akhirnya meledak...