Sleep With The Devil
  • Reads 3,963,409
  • Votes 69,785
  • Parts 6
  • Reads 3,963,409
  • Votes 69,785
  • Parts 6
Complete, First published Apr 17, 2013
Mature
Ketika bisnis orang tuanya jatuh, Lana terpaksa melihat dengan mata kepalanya sendiri bagaimana orang-orang yang dicintainya satu persatu hancur. Ibunya terpuruk dalam rasa malu dan kecewa lalu meninggal karena digerogoti penyakit yang sumber utamanya adalah dari hatinya yang hancur, ayahnya ahkirnya meninggal dalam sebuah kecelakaan yang diindikasikan bunuh diri dengan sengaja karena tidak kuat menghadapi beban hidup, meninggalkan Lana Sendirian.Sebatang kara di dunia ini, Lana menyadari bahwa penghancur hidup keluarganya, yang menjadi pembunuh tak langsung kedua orang tuanya adalah Mikail Raveno, Pria berdarah italia, penguasa bisnis yang punya hobby menghancurkan dan menguasai perusahaan-perusahaan kecil yang dia incar, termasuk perusahaan orang tua Lana. Mikail Raveno berdarah dingin, dan ditakuti karena tidak punya belas kasihan.Dengan nekad, Lana menyamar menjadi pelayan bar favourite Mikail.

Dan Lana mencoba mencari cara untuk membalaskan dendamnya kepada lelaki kejam itu, ingin mencari kepuasan dengan melukai Mikail, meskipun hanya sedikit. Tetapi sayangnya, penjagaan keamanan di sekeliling Mikail tidak tertembus. Lana malahan berahkir dalam cengkeraman Mikail, dirinya di beli diluar kehendaknya, diculik paksa dan dipenjara di rumah Mikail.

Kenapa Mikail menyekapnya? Apakah Mikail mengetahu niat Lana untuk membalaskan dendam kematian kedua orangtuanya? Dan kenapa semakin lama, Mikail semakin tidak ingin melepaskan Lana?
Novel ini begitu panas, oleh gejolak dan percikan gairah dua manusia yang saling bermusuhan, yang sama-sama bertemperamen keras, Lana seorang perempuan mandiri yang meledak-ledak harus berhadapan dengan Mikail, lelaki arogan yang terbiasa mendapatkan apa yang dia mau.
All Rights Reserved
Sign up to add Sleep With The Devil to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
YS [2] // ANIMALS by nambyull
20 parts Complete Mature
[ 𝐅𝐔𝐋𝐋 🔞 𝐎𝐍 𝐊𝐀𝐑𝐘𝐀𝐊𝐀𝐑𝐒𝐀 ] • [18+] Hari itu, Kianna Heavens model yang cukup terkenal tiba-tiba mendapati jadwal pertemuan baru bersama perusahaan yang berniat menjadikannya Brand Ambassador setelah satu harian menjalani photoshoot. Kianna sama sekali tidak tahu bahwa pemilik Wright Enterprise, perusahaan financial terbesar di Amerika, pria dengan iris hazel yang indah dan bibir seksi yang bisa membuat semua orang bertekuk lutut itu memberikan sebuah penawaran yang membuatnya terjebak. "Berkencanlah denganku, Miss Heavens." Kata pria dengan suara baritone itu di telinga Kianna. "Ayahku menginginkanku untuk mengenalkan kekasihku padanya. Kuharap kau mau berkerja sama denganku." Kianna tidak menyetujuinya tentu saja, dia tahu pria sejenis apa Brian Wright itu, tapi Kianna tidak menyangka bahwa dia adalah pria yang sangat gila yang mampu melakukan apapun untuk mendapatkan apa yang dia mau. "Terimahlah perjanjian itu Kianna. Kau hanya harus jadi kekasihku, dan aku akan memberikan segalanya untukmu. Tidak perlu memikirkan hal lainnya." "Tapi-" "Aku memintamu." Brian tersenyum kecil, menatap Kianna dengan sorot mata penuh keyakinan, yang berhasil membua Kianna tidak bisa menahan dirinya untuk lantas menginginkan pria itu, hingga suatu saat tiba-tiba Kianna mengetahui alasan pria itu menawarkan kesepakatan padanya. Dia... gay?! Kianna bergetar mendapati Brian sedang berciuman dengan pria yang mereka hadiri pesta kelahiran putri pertamanya. Jadi dia berniat berkencan dengan Kianna untuk menutupi orientasi sexualnya? Kianna berpikir untuk langsung membatalkan kesepakatan mereka, tapi Brian terus saja mengejarnya, meminta Kianna untuk terus berada disisinya, hingga disaat yang bersamaan sesuatu dari masa lalu pria itu tahu-tahu datang, dan berniat mengacaukan hubungan mereka. -- ©️ 2018, (youshim) NAMBY
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
LUNA (SMA) cover
Overdose: Four cover
Jisoo & Hukum (JenSoo) cover
Douluo Dalu IV (Soul Land) : Ultimate Combat cover
Pandora ✔ cover
Offer To | KV cover
END | Anak Buangan Duke cover
YS [2] // ANIMALS cover
Lee Seop's Romance cover

Transmigrasi Seksi Bumil

46 parts Ongoing

Dania Rosewood, gadis manis tapi licik yang menyukai uang dan hobi menggoda pria tua hanya untuk candaan karena gabut harus meninggal dunia karena berusaha menggagalkan orang yang ingin memperkosanya dan dia bertransmigrasi ke tubuh seorang wanita yang bernama Selena De Lacharriere bahkan dirinya sedang hamil. Bukan hanya itu saja, Selena juga mempunyai suami yang sangat kaya raya bahkan memanjakannya dengan wajahnya yang dingin!! Apa yang harus Dania lakukan dengan status barunya? Apakah dirinya harus meluluhkan hati suami dinginnya? Atau kabur dan mulai hidup baru bersama anaknya, mungkin? DILARANG PLAGIAT!!!! Cerita ini murni dari imajinasi saya sendiri, jika ada kesamaan dalam alur atau nama tokoh itu hanya ketidaksengajaan. Cover dari pinterest... #1 Licik 05/1/25 #1 Cerita Pendek 10/1/25 #1 Reinkarnasi 13/1/25 #1 Dingin 17/1/25 #1 Hamil 19/1/25 #1 Manja 19/1/25 #2 Pregnant 19/1/25 #1 Keluarga 26/1/25 #1 Acak 26/1/25