Heart Like Yours
  • Reads 13,715,362
  • Votes 846,406
  • Parts 29
  • Reads 13,715,362
  • Votes 846,406
  • Parts 29
Complete, First published Oct 28, 2015
[SEGERA TERBIT MENJADI NOVEL]

David Pradipta Kaslavo, cowok players yang selalu membuat para siswi Sky High berteriak histeris karena senyuman manis dan tatapan lembutnya yang selalu meramaikan suasana di koridor. 

       Tidak heran jika ia bisa berganti-ganti pasangan dalam hitungan hari, bahkan dalam hitungan jam sekalipun. Hampir semua siswi di Sky High pernah mendapat senyuman dan gombalan receh darinya.

Termasuk Fera Zerir Fernando, sahabat terbaik David sejak ia duduk di bangku kelas 6 SD. 

       Bagi David, Fera adalah segalanya. Padahal, Fera sudah berulang kali menyuruh David agar ia menjauh karena Fera merasa risih. Tetapi, David menghiraukannya. Tidak perduli sedingin dan seketus apa Fera terhadapnya, David tetap menyanyangi Fera.

David merasa bahwa Fera adalah sebagian dari dirinya. Di kelas, Fera selalu menjadi teman sebangkunya. Bahkan, jika David menjabat sebagai ketua kelas, maka Fera akan menjadi sekretarisnya. 

Kisah ini menceritakan tentang bagaimana upaya David agar Fera menyadari kehadirannya. Bagaimana sakitnya David saat ia harus menunggu.
 
Dan bagaimana sakitnya Fera saat ia harus memilih.
All Rights Reserved
Sign up to add Heart Like Yours to your library and receive updates
or
#907hurt
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
The Story Of Janeta 2 cover
Dirga: Love or Lie?  cover
Bad Boy on My Bed cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Sister's Of Antagonis  cover
NALORA [END] cover
The Beginning Of Falling In Love with From One Country Humans Indonesia✿ cover
That Guy cover
Rachel's Second Life [On Going] cover

Transmigrasi Queen Antagonis

57 parts Ongoing

Ratu Azzura, anak ketua mafia pecinta kedamaian yang hobinya menolong orang-orang dengan cara membully nya balik. Protagonis atau Antagonis? Entahlah tapi orang-orang bilang dirinya antagonis, Ratu harus meninggal karena dirinya menolong seorang anak kecil yang menjadi sandera musuhnya. Shaqueena Moonstone, tokoh antagonis didalam novel 'Anjani' anak orang kaya yang selalu disayang Daddy nya bagaikan berlian bahkan apapun yang Queen inginkan akan dikabulkan oleh Daddy-nya detik itu juga. Bagaimana jadinya jika Ratu masuk ke dalam tubuh Queen? Apa yang akan dilakukan Ratu kepada tokoh-tokoh novel Anjani? Bahkan Ratu menolak sistem yang ingin membantunya di dunia novel. "Ratu Antagonis menjadi Queen Antagonis, hmmm sangat menarik." R.S. "Gue enggak suka disentuh cewek, tapi lo pengecualian Shaqueena." Someone. yang suka sama cewek lemah atau menye-menye lebih baik menjauh! karena cerita ini ceweknya badasss tidak mudah di tindas!! DILARANG PLAGIAT!!!! Cerita ini murni dari imajinasi saya sendiri, jika ada kesamaan dalam alur atau nama tokoh itu hanya ketidaksengajaan. Cover dari pinterest...