My Arrogant Boss | Slow Update
  • Reads 223,381
  • Votes 6,145
  • Parts 23
  • Reads 223,381
  • Votes 6,145
  • Parts 23
Ongoing, First published Oct 31, 2015
Apa yang akan terjadi ketika mempunyai seorang sekretaris yang jauh dari kata sektetaris.  lemot, tidak on time dan sering sekali tidur? ya itu adalah kebiasaan yang dimiliki oleh Kezia Fleta Allison. Menjadi seorang sekretaris untuk seorang CEO muda,tampan dan kaya raya yang satu ini sangatlah sulit. Semua permintaan nya harus ada pada saat itu juga dan tidak mau tau apapun,ia sangat sangat cuek dan tidak memperdulikan siapapun. Tapi itu tetap tidak mengurangi banyak nya wanita diluar sana yang ingin dikencani olehnya. Ia adalah Davin Blade Carrington. Hingga pada akhirnya baik dave dan kezia sama sama terjebak dalam situasi yang sama sekali tidak pernah terfikirkan.
All Rights Reserved
Sign up to add My Arrogant Boss | Slow Update to your library and receive updates
or
#122dave
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Serena'de cover
Duke's Grip cover
Mencintai Suami Bu Dosen (Taekook - GS) (On Going)  cover
FORBIDDEN BONDS cover
antagonis wife  [END] cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
Kisah Tak Sempurna [Slow Up] cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
MENJADI BABY SITTER  cover
MATHERA cover

Serena'de

88 parts Ongoing

Mayor Teddy menyebut Diajeng Serena sebagai Ratu 1001 Modus. Dua tahun terakhir menjalin hubungan tanpa status tak membuat Teddy menjawab soal kepastian. Lewat tuts piano setelah pertengkaran mereka kala itu, Serena menyuarakan perasaannya. Tentang sakitnya, tentang kecewa dan tentang ikhlasnya. Serena pernah meminta Teddy mempersembahkan satu lagu untuknya yang ia abaikan, tapi kala itu tanpa diminta Teddy menekan tuts piano demi Serena.