Story cover for E37B by meadell
E37B
  • WpView
    Reads 47,118
  • WpVote
    Votes 3,819
  • WpPart
    Parts 30
  • WpView
    Reads 47,118
  • WpVote
    Votes 3,819
  • WpPart
    Parts 30
Complete, First published Nov 03, 2015
Rencana penggusuran gedung Universitas Kaciles menjadi awal dari rentetan peristiwa pahit yang menghantui seisi kampus.

Erick Bastian, mahasiswa paling berprestasi pemilik kursi E37B, disebut-sebut sebagai dalang di balik pembunuhan yang terjadi di Universitas Kaciles dan juga Gedung Bakat. Berdasarkan rumor yang beredar, hanya Erick satu-satunya yang boleh menduduki kursi itu. Jika ada orang lain yang berani mendudukinya, orang tersebut akan mati.
All Rights Reserved
Sign up to add E37B to your library and receive updates
or
#763keadilan
Content Guidelines
You may also like
The Nightmare Stories (Completed) by benbenny01
18 parts Complete
Sebuah Antologi (Kumpulan) cerita horror dan thriller yang terdiri dari lima cerita. Kalian akan dibawa larut dalam setiap petualangan yang mencekam pada setiap cerita. 1. Gang (Horor-Misteri) 2. Apartemen (Thriller-Psikopat) 3. Ketika Gelap Tiba (Horor-Thriller) 4. Lukisan Malam (Horor-Thriller) 5. Pabrik Angker (Horor-Misteri) *Gang* Andy Purnomo siswa introvert yang baru saja pindah rumah di sekitar Timur Jakarta. Karena sudah kelas 12 dia sering pulang hingga menjelang maghrib karena harus mengikuti beberapa les dan bimbel agar bisa masuk Universitas favorit. Andy lebih memilih melewati sebuah Gang yang banyak dihindari warga karena keangkerannya. Andy menepis semua berita miring tersebut. Gang itu adalah shortcut menuju rumahnya. Karena sepi Andy lebih menyukainya dibandingkan Gang lain yang cenderung ramai. Pada suatu hari Andy merasakan ada sesuatu yang aneh saat melewati Gang tersebut. Keanehan itu membuat Andy bertanya-tanya. Hingga pada puncaknya Andy menyaksikan sendiri sesuatu yang mengerikan dihadapannya. *Ketika Gelap Tiba* Sekelompok mahasiswa pecinta alam (Mapala) berniat merayakan tahun baru disebuah hutan yang menyimpan Air Terjun exotis yang jarang sekali dikunjungi oleh para pengunjung. Setelah seharian menyisir hutan perawan itu. Mereka akhirnya menemukannya. Kejadian yang tidak terduga akhirnya menimpa lima mahasiswa tersebut. Mereka telah melakukan kesalahan yang tidak disengaja. Mereka terjebak. Dan sesuatu yang mengerikan menimpa mereka.
CHAMPION CLASS by putih_hitam
68 parts Complete
Kisah ini menceritakan tentang anak anak terbaik dari yang terbaik yaitu mereka yang mampu untuk masuk sekolah elit bernama TREE HIGH SCHOOL dan sebuah kelas elit yaitu CHAMPION CLASS. Tree High School adalah sebuah sekolah elit ternama yang sangat terkenal di Indonesia. Semua pelajar yang akan melanjutkan sekolah ke tingkat SMA sangat mendambakan bisa diterima di sekolah elit yang berisi anak anak kaya berotak cerdas dan dapat membawa mereka ke masa depan yang cerah. Karena bagi sekolah ini kekayaan orang tua tidak bisa membantu para pelajar itu untuk bisa masuk ke sekolah itu jika tidak memiliki kepintaran. Champion Class adalah sebuah kelas elit tempat anak anak terbaik dari yang terbaik. Kelas yang memiliki daya saing tinggi, kelas yang sangat diinginkan oleh para siswa THS. Kelas yang diisi oleh siswa yang memiliki kecerdasan diatas rata rata dan tentunya sangat ambisius. Tetapi program Champion Class telah ditutup selama 5 tahun dan akan dibuka tahun ini, yaitu tahun ajaran baru 2020/2021. Siapakah para siswa yang beruntung tersebut? Apakah mereka bahagia? Apa yang mereka inginkan? Kenapa selama 5 tahun Champion Class ditiadakan? Mari baca kisahmereka! [Hargai Karya Author dengan cara Vote dan Comment cerita Author] Sorry, author emang gak bisa buat sinopsis cerita. Pernah ada di rank: #2 [sekolah] = 6/9/2021 #1 [highschool] = 21/8/2021 #4 [fiksi remaja] = 26/4/2021 #2 [jenius] #2 [persaingan] = 2/6/2021 #1 [ambisius] = 2/6/2021 #1 [toxicparents] #2 [sekolah elit] start = 31-10-2020 end = 15 - 03 - 2022
You may also like
Slide 1 of 10
Sekolah Bersenjata cover
ZARON [TAMAT] cover
12 Titik Balik (END) cover
GIRL IN THE SHADOW cover
[END] Genius Disciples [Dibukukan]  cover
KLUB HORROR cover
The Nightmare Stories (Completed) cover
CHAMPION CLASS cover
Survivor's Code cover
Theory 247  ✅ cover

Sekolah Bersenjata

34 parts Ongoing

"Setelah kematian misterius Guru Terbang sebelumnya, seorang anak muda kembali dari masa lalunya yang kelam... bukan untuk berperang, tapi untuk mendidik." Kaito, mantan komandan termuda, datang ke kota Akarius-kota penuh sekolah bersenjata dan konflik ideologis. Ia datang bukan sebagai tentara, melainkan sebagai Guru Terbang, menggantikan Alke yang dibunuh oleh pihak tak dikenal. Tugas pertamanya jauh dari mudah: meredam konflik antara Sekolah Oxoford dan Primanoel. Oxoford, yang terbagi dalam dua kelas: Elite dan Bronze, kini menjadi medan pertarungan karena wilayah penting bernama Dioxiom diperebutkan oleh Primanoel-sekolah yang mengklaim diri sebagai yang paling adil di seluruh Akarius. Namun konflik antar sekolah hanyalah permukaan. Dibalik layar, 10 tahanan paling berbahaya dari penjara pusat telah melarikan diri... dan kini mengendap-endap di balik bayang-bayang kota. Mereka menyamar, menyusup, bahkan mungkin telah berada di dalam sekolah-sekolah itu sendiri. Kaito tak hanya harus menyelesaikan konflik antar murid, namun juga memburu para kriminal kelas dunia-semua itu sambil tetap sebagai guru yang tenang, di kota yang tak mengenal ampun. Apakah ia bisa menjaga kedamaian Oxoford dan menahan Primanoel? Dan... bisakah ia menghadapi para tahanan yang mungkin pernah menjadi musuhnya di medan perang dahulu?