Di tahun terakhir SMA, dua remaja perempuan yang lahir dari satu rahim dengan dua kepribadian berbeda, terlibat dalam lingkaran cinta segi banyak beraturan yang rumit. Empat pria, tiga wanita. Begitu banyak konflik yang terpaksa mereka rasakan. Ada yang seperti terus berlari memutari tempat yang sama. Ada yang menusuk dari belakang. Ada yang harus rela sakit hati karena cinta nya tak sesuai harapan. Ada yang hanya bisa diam menonton semua yang terjadi. Ada juga yang terus mencoba tersenyum dan menyembunyikan kepedihan hatinya. Entah siapa yang akan berakhir dengan siapa. Namun ingat satu hal, jika cinta tak harus memiliki maka sudah semestinya memiliki pun tak harus cinta. Mohon maaf bila ada kesamaan nama tokoh dan tempat, hal tersebut bukanlah sebuah kesengajaan. Cerita ini hanya fiktif belaka. Dan cerita ini murni hasil pemikiran saya. Hehe ^^
24 parts